Viral! Wanita Ini Makan Hamburger Berisi Jari Manusia dan Sempat Mengunyahnya

Selasa, 21 September 2021 - 08:20 WIB
loading...
Viral! Wanita Ini Makan...
Estefany Benitez (kiri), wanita Bolivia yang memakan hamburger berisi potongan jari manusia yang membusuk di sebuah restoran cepat saji. Foto/Facebook Estefany Benitez/ via Newsflash
A A A
LA PAZ - Seorang wanita Bolivia tak sengaja menjadi kanibal setelah memakan hamburger berisi jari manusia yang membusuk di sebuah restoran cepat saji. Seramnya, dia sempat mengunyah jari tersebut.

Pengalaman memuakkan itu dia bagikan dalam sebuah posting video di Facebook. Posting tersebut menjadi viral dalam seketika.



"Pada saat makan, saya mengunyah jari," tulis Estefany Benitez dalam sebuah posting-nya, seperti dikutip Newsweek, Selasa (21/9/2021).

Insiden tidak mengenakkan itu dialami Benitez pada hari Minggu, 12 September 2021, di restoran cepat saji Hot Burger di Santa Cruz de la Sierra.

Pelanggan yang terperanjat itu mengeklaim bahwa dia mengunyah bagian jari manusia yang terputus pada gigitan pertama.

Foto-foto yang dia posting menunjukkan ujung jari manusia yang pucat dan membusuk di piring di sebelah burger.

Video yang dia posting sudah ditonton puluhan ribu kali. Dalam videonya, Benitez secara sarkastik berkata, "Di sini kita berada di Hot Burger yang luar biasa di mana satu jari berakhir di burger saya."

Penggemar makanan cepat saji yang jijik itu juga memfilmkan dirinya melaporkan sajian mengerikan tersebut kepada perwakilan restoran, yang menawarkan akan menebus kesalahannya.

"Tolong beri tahu saya apa yang Anda inginkan dan kami akan memberikannya kepada Anda," pinta seorang perwakilan restoran yang sedih.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Milisi Bersenjata Pendukung...
Milisi Bersenjata Pendukung Evo Morales Rebut 3 Unit Militer
Eks Presiden Bolivia...
Eks Presiden Bolivia Morales Mogok Makan, Pendukungnya Bentrok dengan Polisi
Eks Presiden Bolivia...
Eks Presiden Bolivia Diberondong Tembakan saat Berada di Dalam Mobil, tapi Selamat
Apa Itu Hannibal? Protokol...
Apa Itu Hannibal? Protokol Israel yang Berbahaya Bagi Warganya Sendiri
4 Motif Terjadinya Kudeta...
4 Motif Terjadinya Kudeta Militer yang Gagal di Bolivia
Profil Presiden Bolivia...
Profil Presiden Bolivia Luis Arce yang Selamat dari Kudeta Militer
Kekuatan Militer dari...
Kekuatan Militer dari Bolivia, Negara yang Baru Lolos dari Kudeta
Kaya Akan Emas, Pulau...
Kaya Akan Emas, Pulau di Papua Nugini Ini Bisa Diambil Alih oleh Trump
Geger! Pria Ini Cekik...
Geger! Pria Ini Cekik 5 Orang Anggota Keluarga hingga Tewas akibat Tekanan Ekonomi
Rekomendasi
BPS: Neraca Dagang RI...
BPS: Neraca Dagang RI Surplus USD4,33 Miliar per Maret 2025
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
Mahfud MD Ungkap Rakyat...
Mahfud MD Ungkap Rakyat Dukung Kejagung Bongkar Mafia Peradilan
Berita Terkini
5 Fakta Israel Halangi...
5 Fakta Israel Halangi Jemaah Kristen Palestina Rayakan Paskah
14 menit yang lalu
Ini Arti Bendera Zionis...
Ini Arti Bendera Zionis Israel
1 jam yang lalu
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
1 jam yang lalu
Jerman Tak Siap Hadapi...
Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia, Ini Sebabnya
2 jam yang lalu
White Paper Baru China...
White Paper Baru China Hindari Kata Tibet, Diganti dengan Xizang
3 jam yang lalu
Mahasiswa Indonesia...
Mahasiswa Indonesia Ditahan AS, Jadi Korban Kebijakan Imigrasi Trump
4 jam yang lalu
Infografis
Puluhan Rudal dan Ratusan...
Puluhan Rudal dan Ratusan Drone Rusia Bombardir Ibu Kota Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved