3 Dinasti Kuno China dengan Kaisarnya yang Paling Kejam

Sabtu, 20 Agustus 2022 - 05:45 WIB
Dalam masa pemerintahannya, terjadi legalisme dan banyak praktik penguburan hidup-hidup untuk para Filsuf.

Legalisme merupakan suatu doktrin Dinasti Qin kepada rakyatnya yang melarang semua bentuk filsafat selain yang disetujui kekaisaran.

Adapun hukuman yang akan dikenakan bagi mereka yang melarang adalah hukum mati. Doktrin ini dianggap ingin menentang Konfusianisme.

Akibat dari itu, ada lebih dari 460 filsuf Konfusianisme dikubur hidup-hidup dalam upaya untuk membasmi filosofi yang bertentangan.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(sya)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More