Junta Myanmar Umumkan Amnesti untuk Lebih dari 800 Tahanan

Sabtu, 12 Februari 2022 - 15:15 WIB
loading...
A A A


Sementara dalam pidatonya di depan pasukan, Min Aung Hlaing mengulangi klaim militer atas penipuan besar-besaran dalam pemilihan umum 2020 yang dimenangkan oleh partai Suu Kyi.

Dia juga mengundang segudang organisasi etnis bersenjata yang telah memerangi militer Myanmar - dan satu sama lain - selama beberapa dekade untuk duduk dalam pembicaraan damai.

(esn)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0833 seconds (0.1#10.140)