Wanita Lempar Putrinya ke Kandang Beruang, Tebak Kejadian Berikutnya

Senin, 31 Januari 2022 - 18:13 WIB
loading...
Wanita Lempar Putrinya...
Lingkaran merah menunjukkan bocah jatuh saat dilemparkan ibunya di kandang beruang. Foto/cctv
A A A
TASHKENT - Insiden berdarah tertangkap kamera CCTV di kebun binatang di ibu kota Uzbekistan, Tashkent, pada Jumat (28/1/2022).

Dalam insiden itu seorang wanita muda melemparkan putrinya yang berusia tiga tahun ke dalam kandang beruang cokelat berukuran besar.

Rekaman CCTV dari adegan menunjukkan kepada wanita itu mengangkat anak ke udara, menempatkannya ke pagar selungkup dan kemudian mendorongnya ke dalam parit lima meter di bawahnya.



Parit itu dibangun di pinggiran kandang beruang tersebut. Beruang bernama Zuzu itu terlihat kaget dengan kejadian yang tiba-tiba tersebut.



Zuzu bergegas mendatangi anak yang terjatuh ke dalam parit. Hewan itu mendekati gadis kecil itu, mengendusnya, dan kemudian berjalan pergi.



Binatang buas itu kemudian segera dituntun staf Kebun Binatang, yang bergegas menggendong gadis itu keluar dari kandang.

Meski bocah itu tidak diserang oleh beruang, dia dirawat di rumah sakit dengan cedera yang dideritanya akibat jatuh dari ketinggian.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kebun Binatang China...
Kebun Binatang China Jual Air Kencing Harimau untuk Obat Rematik, Picu Kecaman
Bocah Curi Perhatian...
Bocah Curi Perhatian Saat Ayahnya Pidato di Kongres AS
Mengenal Pegunungan...
Mengenal Pegunungan Hissar, Diduga Sebagai Tempat Persembunyian Yajuj Majuj di Uzbekistan
Agama Warga Negara Uzbekistan...
Agama Warga Negara Uzbekistan dan Persentasenya
Kuda Nil Kerdil yang...
Kuda Nil Kerdil yang Langka Melahirkan Bayi Laki-laki
Pria Ini Masuk Kandang...
Pria Ini Masuk Kandang Singa Diduga Ingin Selfie, Akhirnya Diterkam hingga Tewas
Siapa Aditi Tripathi?...
Siapa Aditi Tripathi? Bocah 11 Tahun yang Sudah Berlibur ke 50 Negara
Kaya Akan Emas, Pulau...
Kaya Akan Emas, Pulau di Papua Nugini Ini Bisa Diambil Alih oleh Trump
Geger! Pria Ini Cekik...
Geger! Pria Ini Cekik 5 Orang Anggota Keluarga hingga Tewas akibat Tekanan Ekonomi
Rekomendasi
Hari Kartini, Pramono...
Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pembuatan dan Perpanjang SIM untuk Wartawan Perempuan dan ASN
KPK Kembali Periksa...
KPK Kembali Periksa Anggota DPR Satori terkait Kasus Dana CSR BI
ETH Sentuh Posisi Terendah,...
ETH Sentuh Posisi Terendah, Tether Siapkan Stablecoin Baru
Berita Terkini
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
22 menit yang lalu
Jerman Tak Siap Hadapi...
Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia, Ini Sebabnya
1 jam yang lalu
White Paper Baru China...
White Paper Baru China Hindari Kata Tibet, Diganti dengan Xizang
2 jam yang lalu
Mahasiswa Indonesia...
Mahasiswa Indonesia Ditahan AS, Jadi Korban Kebijakan Imigrasi Trump
2 jam yang lalu
Jenderal AS Ini Sudah...
Jenderal AS Ini Sudah Tak Sabar Ingin Mengebom Iran, tapi...
3 jam yang lalu
Dulu Menentang, Sekarang...
Dulu Menentang, Sekarang Arab Saudi Dukung Kesepakatan Nuklir Iran-AS, Mengapa?
4 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved