Tornado dan Suhu Beku di Amerika Serikat Tewaskan Tujuh Orang

Rabu, 17 Februari 2021 - 04:04 WIB
loading...
Tornado dan Suhu Beku...
Tunawisma berlindung di tendanya di Oklahoma, AS. Foto/REUTERS
A A A
OKLAHOMA - Tornado di Amerika Serikat (AS) bagian tenggara dan suhu di bawah nol derajat Celsius hingga ke selatan Texas mengakibatkan tujuh orang meninggal.

Bencana itu pun mengakibatkan pemadaman listrik besar-besaran hingga membatalkan jadwal vaksinasi COVID-19 dan dapat mengganggu pasokan vaksin.

Cuaca berbahaya akan tetap mencengkeram sebagian besar Amerika Serikat dari Selasa hingga Jumat, dengan salju setinggi 4 inci dan hujan beku diperkirakan dari Dataran selatan ke Timur Laut.



“Kami menyebutnya Sistem Badai Nomor 2, dengan penempatan yang sangat mirip dengan badai sebelumnya,” ungkap ahli meteorologi Lara Pagano dari Pusat Prediksi Cuaca, Layanan Cuaca Nasional di College Park, Maryland.



Dia mengacu pada sistem yang mengganggu musim liburan akhir pekan pada Hari Presiden dengan salju tebal dan hujan es dari Ohio hingga Rio Grande.



“Massa udara Artik yang turun di sebagian besar AS itu mendorong suhu ke posisi terendah sepanjang sejarah pada Selasa,” papar Pagano.

Di Lincoln, Nebraska, suhu minus 35 derajat Celsius pada Selasa memecahkan rekor yang ditetapkan pada 1978 sebesar minus 27 derajat Celsius.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meski Digempur AS Besar-besaran,...
Meski Digempur AS Besar-besaran, Houthi Masih Tembakkan Rudal Balistik ke Israel
Taiwan Khawatir Diinvasi...
Taiwan Khawatir Diinvasi China pada 2027, Kenapa Tahun Itu?
Berdalih untuk Melindungi,...
Berdalih untuk Melindungi, AS Ingin Miliki Pembangkit Listrik Ukraina
Donald Trump Ingin Lepaskan...
Donald Trump Ingin Lepaskan Posisi AS sebagai Pimpinan NATO
Trump Rilis 80.000 Halaman...
Trump Rilis 80.000 Halaman Berkas Terkait Pembunuhan John F Kennedy
Apa Kemampuan yang Dihadapi...
Apa Kemampuan yang Dihadapi AS Saat Memasuki 'Sarang Tawon' Houthi?
Sekjen PBB Kaget Israel...
Sekjen PBB Kaget Israel Gempur Gaza, 322 Warga Palestina Tewas dan Hilang
AS bisa Akui Krimea...
AS bisa Akui Krimea sebagai Wilayah Rusia
Apakah Zelensky bisa...
Apakah Zelensky bisa Lengser dari Kursi Presiden Ukraina? Simak Ulasan Lengkapnya
Rekomendasi
Keren, Siswa MAN 4 Jakarta...
Keren, Siswa MAN 4 Jakarta Berhasil Diterima di 13 Kampus Top Dunia
Daftar 14 Kementerian/Lembaga...
Daftar 14 Kementerian/Lembaga yang Bisa Diisi Prajurit Aktif setelah RUU TNI Disahkan
Dipimpin Puan, 293 Anggota...
Dipimpin Puan, 293 Anggota DPR Hadiri Rapat Paripurna Pengesahan RUU TNI di Tengah Pro Kontra Publik
Berita Terkini
Meski Digempur AS Besar-besaran,...
Meski Digempur AS Besar-besaran, Houthi Masih Tembakkan Rudal Balistik ke Israel
17 menit yang lalu
Taiwan Khawatir Diinvasi...
Taiwan Khawatir Diinvasi China pada 2027, Kenapa Tahun Itu?
1 jam yang lalu
Donald Trump Janjikan...
Donald Trump Janjikan Sistem Rudal Patriot Tambahan untuk Ukraina
2 jam yang lalu
Seorang Istri dan Selingkuhannya...
Seorang Istri dan Selingkuhannya Bunuh Suami, Korban Dikubur di Dalam Drum dengan Semen
3 jam yang lalu
Tewas Dibombardir Israel,...
Tewas Dibombardir Israel, Ini Sosok Jubir Militer Jihad Islam Abu Hamza yang Terkenal
4 jam yang lalu
Rival Erdogan Ditangkap...
Rival Erdogan Ditangkap atas Tuduhan Korupsi, Dijegal Maju Pilpres Turki
5 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved