6 Hal Bikin Penasaran dari F-47 Amerika, Pengganti Jet Tempur Siluman F-22 Raptor

Sabtu, 22 Maret 2025 - 11:14 WIB
loading...
A A A

1. Seberapa Canggihnya?


Jika F-47 memenuhi janji Presiden Trump, itu bisa jadi merupakan pesawat tempur paling canggih di dunia. Rusia dan China sedang mengerjakan pesawat tempur generasi keenam mereka sendiri, seperti halnya kelompok negara-negara Eropa.

"Kami tahu setiap pesawat lainnya," kata Trump. "Saya telah melihat semuanya dan ini tidak ada bandingannya. Ini adalah level berikutnya,” lanjut dia.

“Anda tahu, level lima itu bagus,” imbuh Trump, yang tampaknya merujuk pada kategorisasi militer AS terhadap jet tempur siluman F-22 Raptor dan jet tempur siluman F-35 Lightning II sebagai pesawat tempur generasi kelima.

“Ini level enam,” papar Trump.

Dalam pernyataannya, Jenderal Allvin mengakui bahwa F-47 akan menjadi pesawat tempur generasi keenam berawak pertama di dunia.

2. Seberapa Cepat Pesawat Ini Bisa Melaju?


Para jenderal dan laksamana AS telah lama menganggap kecepatan sebagai metrik untuk menilai seberapa baik kinerja pesawat tempur mereka, meskipun kemampuan siluman dan kemampuan untuk terbang lebih jauh dengan mesin yang lebih hemat bahan bakar juga telah menjadi faktor penting.

“Kecepatannya sangat tinggi: jadi ‘lebih dari dua’, yang jarang Anda dengar,” kata Trump tentang F-47, yang tampaknya merujuk pada Mach 2, atau dua kali kecepatan suara, yang pertama kali dicapai jet militer AS pada tahun 1953.

Pesawat pengintai SR-71 Blackbird, yang mulai terbang pada awal tahun 1960-an dan dipensiunkan pada tahun 1990-an, dapat terbang melebihi Mach 3.

Menurut Angkatan Udara Amerika, F-22 Raptor bermesin ganda dapat melaju di atas Mach 1,5 dan mencapai Mach 2, sedangkan F-35 Lightning II bermesin tunggal dapat mencapai Mach 1,6.

3. Berapa Biayanya dan Berapa Jumlahnya?


Presiden Trump menolak untuk mengatakan berapa biaya setiap F-47, tetapi pernyataan Jenderal Allvin mengindikasikan bahwa harganya akan lebih murah daripada F-22 Raptor yang dijadwalkan akan digantikannya, dan bahwa Angkatan Udara berencana untuk membangun lebih banyak lagi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Tuduhan AS ke Iran...
5 Tuduhan AS ke Iran yang Tidak Pernah Terbukti Kebenarannya
Profil Ivanka Trump,...
Profil Ivanka Trump, Anak Donald Trump yang Punya Gelar Sabuk Biru Jiu-Jitsu
Bagaimana Iran Kehilangan...
Bagaimana Iran Kehilangan Bahrain?
Rusia dan AS Sepakati...
Rusia dan AS Sepakati Daftar Fasilitas Energi untuk Gencatan Senjata dengan Ukraina
Ribuan Orang Protes...
Ribuan Orang Protes Proyek Hotel Menantu Trump di Serbia
AS dan Rusia 12 Jam...
AS dan Rusia 12 Jam Rundingkan Gencatan Senjata Ukraina, Apa Hasilnya?
Ini Respons Bos Pentagon...
Ini Respons Bos Pentagon setelah Rencana Perang AS Melawan Houthi Bocor
Bocah 10 Tahun Berhasil...
Bocah 10 Tahun Berhasil Diselamatkan Setelah 3 Hari Hanyut di Laut
Geger! Dikira Tewas...
Geger! Dikira Tewas Kecelakaan dan Dimakamkan, Perempuan Ini Tiba-Tiba Pulang
Rekomendasi
Ribuan Pemudik Gratis...
Ribuan Pemudik Gratis Berangkat dari Pelabuhan Tanjung Priok
Minyak Mentah Rusia...
Minyak Mentah Rusia Mengalir Deras ke Negara BRICS
Cerita Pilu Sutradara...
Cerita Pilu Sutradara Palestina Pemenang Oscar sebelum Dibebaskan Israel, Kepalanya Ditendang bak Bola
Berita Terkini
Putri Mantan PM Thaksin...
Putri Mantan PM Thaksin Selamat dari Mosi Tidak Percaya di Parlemen
1 jam yang lalu
Sudah 1.400 Demonstran...
Sudah 1.400 Demonstran Ditangkap, tapi Mengapa Ribuan Orang Lainnya Masih Mau Turun ke Jalanan di Turki?
1 jam yang lalu
5 Negara yang Cocok...
5 Negara yang Cocok untuk Tujuan Kabur Aja Dulu, Mana Saja?
1 jam yang lalu
Kenapa Kucing Caracal...
Kenapa Kucing Caracal Menyerang Tentara Israel? Diduga Jadi Agen Hamas hingga Kekurangan Mangsa
2 jam yang lalu
Insiden Langka! Ratusan...
Insiden Langka! Ratusan Orang Gelar Demo Anti-Hamas Terbesar di Gaza
3 jam yang lalu
Dokter Ungkap Betapa...
Dokter Ungkap Betapa Dekatnya Paus Fransiskus dengan Kematian
3 jam yang lalu
Infografis
AS Tepis Bisa Matikan...
AS Tepis Bisa Matikan Jet Tempur Siluman F-35 dari Jarak Jauh
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved