4 Penyakit yang Diderita Tentara Israel setelah Menyerang Palestina, Termasuk Sakit Mental

Rabu, 13 Desember 2023 - 13:46 WIB
loading...
4 Penyakit yang Diderita...
Ada empat penyakit yang diderita para tentara Israel setelah menyerang Gaza, Palestina. Salah satunya sakit mental. Foto/REUTERS
A A A
JAKARTA - Ada sejumlah penyakit yang diderita tentara Israel setelah menyerang Gaza, Palestina. Salah satunya berhubungan dengan kesehatan mental.

Perang antara Israel dan Hamas telah menewaskan ribuan warga sipil Palestina. Seruan gencatan senjata hingga solusi mengakhiri perang belum membuahkan hasil.

Terlepas dari banyaknya korban jiwa dari kalangan warga Palestina, ada pemandangan tak biasa yang menimpa tentara Israel. Beberapa waktu terakhir, sebagian dari mereka dilaporkan mengalami sejumlah penyakit selama berlangsungnya perang. Apa saja?



Penyakit yang Menimpa Tentara Israel setelah Menyerang Palestina

1. Disentri


Disentri merupakan masalah kesehatan berupa infeksi pada usus yang memicu diare disertai lendir hingga darah. Salah satu penyebabnya akibat infeksi bakteri Shigella.

Surat kabar Yedioth Ahronoth melaporkan bahwa sejumlah tentara Israel di Gaza menderita disentri. Mengutip Palestine Chronicle, Rabu (13/12/2023), setidaknya sudah ada 18 tentara yang menerima perawatan medis pada awal Desember ini.

Bukan karena luka akibat serangan musuh, mereka dirawat karena terjangkit wabah disentri dan diare.

Kepala Unit Penyakit Menular di Rumah Sakit Universitas Assuta Ashdod, Dr Tal Bros menduga bakteri Shigella sebagai penyebab merebaknya penyakit disentri.

Lebih jauh, dia menambahkan bahwa gangguan kesehatan tersebut bisa berdampak buruk bagi kondisi tentara Israel. Tak tanggung-tanggung, dampak langsungnya bisa mengganggu pelaksanaan operasi tempur yang tengah berlangsung.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Warga Gaza Hadapi Kengerian...
Warga Gaza Hadapi Kengerian Baru, Netanyahu: Serangan Ini Hanya Permulaan
Para Pejabat Pemerintah...
Para Pejabat Pemerintah Gaza Tewas dalam Serangan Terbaru Israel
Apa Kemampuan yang Dihadapi...
Apa Kemampuan yang Dihadapi AS Saat Memasuki 'Sarang Tawon' Houthi?
Sekjen PBB Kaget Israel...
Sekjen PBB Kaget Israel Gempur Gaza, 322 Warga Palestina Tewas dan Hilang
Bagaimana Mahmoud Khalil...
Bagaimana Mahmoud Khalil Jadi Ikon Perjuangan Aktivis Pro-Palestina Melawan Trump?
Netanyahu dan Bos Shin...
Netanyahu dan Bos Shin Bet Berseteru Hebat, Israel Terancam Perang Saudara
Israel Mulai Bombardir...
Israel Mulai Bombardir Gaza Lagi
Perawat AS Masuk Islam...
Perawat AS Masuk Islam usai Lihat Ibu Gaza Gendong Anaknya yang Dibom Israel Masih Ucap Alhamdulillah
Tentara Israel dalam...
Tentara Israel dalam Posisi Terburuk untuk Kembali Berperang Melawan Hamas, Berikut 3 Penyebabnya
Rekomendasi
Pengamat dan Aktivis...
Pengamat dan Aktivis Beri Masukan Pengelolaan Air Minum di Jakarta
Keluarga Polisi Tewas...
Keluarga Polisi Tewas Ditembak di Way Kanan Minta Pelaku Dihukum Berat
Wamen Christina Ungkap...
Wamen Christina Ungkap Banyak Peluang Kerja Sektor Kesehatan di Luar Negeri
Berita Terkini
Warga Gaza Hadapi Kengerian...
Warga Gaza Hadapi Kengerian Baru, Netanyahu: Serangan Ini Hanya Permulaan
1 jam yang lalu
Para Pejabat Pemerintah...
Para Pejabat Pemerintah Gaza Tewas dalam Serangan Terbaru Israel
7 jam yang lalu
Apa Kemampuan yang Dihadapi...
Apa Kemampuan yang Dihadapi AS Saat Memasuki 'Sarang Tawon' Houthi?
10 jam yang lalu
Arab Saudi, Qatar, India...
Arab Saudi, Qatar, India dan Pakistan Negara Pengimpor Senjata Terbesar di Dunia
11 jam yang lalu
Sekjen PBB Kaget Israel...
Sekjen PBB Kaget Israel Gempur Gaza, 322 Warga Palestina Tewas dan Hilang
12 jam yang lalu
AS bisa Akui Krimea...
AS bisa Akui Krimea sebagai Wilayah Rusia
13 jam yang lalu
Infografis
Panglima Militer Israel:...
Panglima Militer Israel: Tentara yang Tewas di Gaza Jauh Lebih Banyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved