Serangan Siber Lumpuhkan Vanuatu, Indonesia Dibawa-bawa
Jum'at, 18 November 2022 - 11:24 WIB
Otoritas pulau berpopulasi sekitar 315.000 orang itu berjanji untuk meningkatkan sistem keamanannya. Sementara itu, Australia menawarkan tetangganya, yang secara tradisional merupakan mitra bantuan terbesarnya, untuk membantu membangun kembali jaringannya.
Hingga Rabu, domain pemerintah masih down. Seorang juru bicara mengatakan kepada Herald bahwa situs web pemerintah "harus kembali minggu depan".
Hingga Rabu, domain pemerintah masih down. Seorang juru bicara mengatakan kepada Herald bahwa situs web pemerintah "harus kembali minggu depan".
(ian)
Lihat Juga :
tulis komentar anda