'Perang Rahasia', Pasukan SAS Inggris Habisi 100 Milisi ISIS

Senin, 20 Juli 2020 - 10:31 WIB
Sumber itu mengatakan tidak ada korban sipil dalam operasi rahasia berbulan-bulan tersebut.

Meskipun wilayah-wilayah Irak dan Suriah yang diduduki ISIS telah dibebaskan tahun lalu, para pakar intelijen masih khawatir bahwa kelompok teror itu belum pergi.

PBB memperkirakan bahwa ISIS masih memiliki dana cadangan USD100 juta dan mempertahankan keanggotaannya dalam jumlah besar. (Baca juga: Dikhianati Ajudan, Musabab Ajal Jemput Bos ISIS al-Baghdadi )

"Penggunaan jet RAF dan pesawat Reaper untuk memberikan serangan yang berhasil terhadap teroris dan tempat persembunyian mereka menunjukkan bahwa pertahanan Inggris tidak pernah tidur dan kami akan selalu melakukan apa yang diperlukan untuk melindungi rakyat kami," kata Menteri Pertahanan Ben Wallace yang dilansir dari Mirror, Senin (20/7/2020).
(min)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More