Sekjen PBB: Umat Manusia Telah Menjadi Senjata Pemusnah Massal

Rabu, 07 Desember 2022 - 11:55 WIB
loading...
A A A
Tantangannya menakutkan: satu juta spesies terancam punah; sepertiga dari semua tanah sangat terdegradasi dan tanah subur hilang; sementara polusi dan perubahan iklim mempercepat degradasi lautan.



Bahan kimia, plastik, dan polusi udara mencekik tanah, air, dan udara, sementara pemanasan planet akibat pembakaran bahan bakar fosil menyebabkan kekacauan iklim — mulai dari gelombang panas dan kebakaran hutan hingga kekeringan dan banjir.

“Kami memperlakukan alam seperti toilet,” kata. “Dan pada akhirnya, kami melakukan bunuh diri dengan perantaraan” tambahnya – dengan dampak yang dirasakan pada pekerjaan, kelaparan, penyakit, dan kematian,” lanjutnya.
(esn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2384 seconds (0.1#10.140)