Polandia Gelar Rapat Keamanan Darurat setelah Serangan Rudal Dekat Ukraina

Rabu, 16 November 2022 - 07:09 WIB
loading...
Polandia Gelar Rapat...
Asap mengepul di kejauhan, di tengah laporan satu atau lebih ledakan, terlihat dari Nowosiolki, Polandia, dekat perbatasan dengan Ukraina pada Selasa. Foto/Stowarzyszenie Moje Nowosiolk/REUTERS
A A A
WARSAWA - Perdana Menteri (PM) Polandia Mateusz Morawiecki menyerukan rapat darurat komite keamanan dan pertahanan nasional pemerintah setelah laporan serangan mematikan di dekat perbatasan negara dengan Ukraina.

Polandia diketahui memiliki jet tempur setelah laporan dua orang tewas dalam "ledakan" yang diduga disebabkan oleh serangan rudal. “Militer dan jaksa Polandia telah tiba di lokasi ledakan,” ungkap laporan Visegrad 24.

Saluran Telegram Mash Rusia telah menerbitkan foto yang dikatakannya sebagai pecahan dari rudal sistem pertahanan S-300. Peralatan era Soviet ini digunakan oleh Ukraina dalam perang melawan Rusia.



Sementara itu, sumber lain menuding Rusia sebagai pelaku serangan. Moskow menembakkan puluhan rudal ke Ukraina pada Rabu pagi (16/11/2022).

Sebelumnya, media Polandia melaporkan ledakan mengguncang kota Przewodow, yang terletak di wilayah Lublin, tidak jauh dari perbatasan dengan Ukraina.

“Fasilitas pengering biji-bijian dilaporkan terkena, menewaskan sedikitnya dua orang,” papar media setempat.

“Alasan insiden ini tidak diketahui saat ini,” ujar juru bicara dinas pemadam kebakaran setempat, Kapten Senior Marcin Lebiedowicz, kepada Radio Lublin.

Dia mengonfirmasi ada korban jiwa dan mengatakan agensinya telah menerima "laporan ledakan".

Juru bicara pemerintah Polandia Piotr Mueller juga meminta media dan masyarakat “untuk tidak mempublikasikan informasi yang belum dikonfirmasi.”

AP melaporkan, mengutip "pejabat intelijen senior AS," bahwa rudal Rusia telah menyeberang ke Polandia, menewaskan dua orang.

Mueller tidak mengomentari laporan tersebut, hanya menyebut insiden itu sebagai "situasi krisis".

(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
AS dan Rusia 12 Jam...
AS dan Rusia 12 Jam Rundingkan Gencatan Senjata Ukraina, Apa Hasilnya?
Jajaki Perundingan Perdamaian...
Jajaki Perundingan Perdamaian Abadi, AS dan Ukraina Konsolidasi di Riyadh
Sekutu NATO Eropa Takut...
Sekutu NATO Eropa Takut Trump Akan Hentikan Dukungan Senjata AS
Utusan Khusus Trump:...
Utusan Khusus Trump: Saya Tak Menganggap Putin Orang Jahat, Dia Sangat Pintar
PM Negara NATO Mencela...
PM Negara NATO Mencela Uni Eropa yang Ingin Perang saat AS Coba Damaikan Rusia-Ukraina
Negara Tetangga Indonesia...
Negara Tetangga Indonesia Ini Makin Sulit Pasok Tank ke Ukraina
Polandia Akan Larang...
Polandia Akan Larang Suaka bagi Warga dari Negara Sekutu Rusia
Eks Ajudan Zelensky:...
Eks Ajudan Zelensky: Ukraina Berencana Ledakkan Pembangkit Nuklir Jika Kalah
Papua Nugini Uji Coba...
Papua Nugini Uji Coba Blokir Facebook, Kenapa?
Rekomendasi
OTC Bali Dukung Sinergi...
OTC Bali Dukung Sinergi Pemerintah untuk Perlindungan Siswa PKL di Luar Negeri
Legislator Perindo Rawidin...
Legislator Perindo Rawidin La Ode Serap Aspirasi Warga Ambon untuk Perubahan Nyata
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan...
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman bagi Warga NU
Berita Terkini
Warga Maroko Dipenjara...
Warga Maroko Dipenjara karena Kritik Arab Saudi terkait Genosida Gaza
1 jam yang lalu
Ribuan Orang Protes...
Ribuan Orang Protes Proyek Hotel Menantu Trump di Serbia
2 jam yang lalu
Kocak! Penerbangan United...
Kocak! Penerbangan United Airlines ke China Putar Balik setelah Pilot Sadar Dia Lupa Bawa Paspor
3 jam yang lalu
Yordania Usulkan Pengasingan...
Yordania Usulkan Pengasingan 3.000 Anggota Hamas dari Gaza untuk Akhiri Genosida Israel
4 jam yang lalu
3 Negara Musuh Terbesar...
3 Negara Musuh Terbesar Israel, Salah Satunya Memiliki Senjata Nuklir
4 jam yang lalu
Bos Shin Bet Israel...
Bos Shin Bet Israel Yakin akan Berdirinya Negara Palestina
5 jam yang lalu
Infografis
Rezim Zelensky Panik,...
Rezim Zelensky Panik, Rusia dan AS Kompak Tekan Ukraina Gelar Pemilu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved