Legenda Kota Bawah Laut Atlantis dan 5 Dunia yang Hilang

Minggu, 10 Juli 2022 - 14:49 WIB
loading...
A A A
Orang-orang yang percaya pada dunia bawah ini disebut 'Hollow-Eathers' karena mereka melihat inti bumi kosong dan berisi peradaban serta banyak kota.

Sebuah pintu masuk tersembunyi diperkirakan berada di suatu tempat di Gurun Gobi dan dibangun menggunakan teknologi canggih oleh Agarthans sehingga manusia di permukaan tidak akan dapat menemukannya.

Ibu kota di dalamnya disebut Shambala dengan matahari "berasap" di tengahnya yang memberikan cahaya bagi semua penghuninya.

(ian)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1743 seconds (0.1#10.140)