Militer Denmark Lihat Dua Kapal Perang Iran di Laut Baltik, Diduga ke Rusia

Jum'at, 23 Juli 2021 - 15:24 WIB
loading...
Militer Denmark Lihat...
Kapal perang Iran terlihat berlayar melintasi Laut Baltik. Foto/twitter
A A A
BORNHOLM - Militer Denmark melihat dua kapal perang Iran yang terdiri atas satu kapal perusak dan satu kapal pendukung besar yang berlayar melalui Laut Baltik.

Dua kapal perang Iran itu diduga menuju ke Rusia untuk mengikuti parade militer dalam beberapa hari mendatang.

Kementerian Pertahanan Denmark memposting foto-foto online dari Angkatan Udara Kerajaan Denmark yang menunjukkan satu kapal perusak Sahand Iran yang baru dibuat di dalam negeri dan kapal pengumpul intelijen Makran yang berlayar melintasi pulau Bornholm, Denmark.



“Diperkirakan mereka sedang dalam perjalanan ke parade angkatan laut tahunan di St Petersburg,” tweet militer Denmark di Twitter.



Sebelumnya, kantor berita IRNA yang dikelola pemerintah Iran melaporkan komandan angkatan laut Iran, Laksamana Hossein Khanzadi, akan bergabung dengan parade angkatan laut Rusia di St Petersburg setelah menerima undangan dari menteri pertahanan (menhan) Rusia.



“Sahand akan bergabung dengan parade jika program yang direncanakan Rusia sejalan dengan rencana armada Iran,” papar laporan IRNA.

Parade angkatan laut diperkirakan berlangsung Minggu, menurut media pemerintah Rusia.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Trump Ingin Kembali...
Trump Ingin Kembali Berkomunikasi via Telepon dengan Putin, Apa yang Dibahas?
Trump Kirim Surat Permintaan...
Trump Kirim Surat Permintaan Perundingan Nuklir, Iran Tolak Mentah-mentah
Agen FSB Rusia Selidiki...
Agen FSB Rusia Selidiki Senjata Sonik di Serbia
Iran Tidak Peduli dan...
Iran Tidak Peduli dan Tak Takut dengan Ancaman Trump
Uni Eropa Bersiap untuk...
Uni Eropa Bersiap untuk Perang Besar, Berikut 4 Indikatornya
Iran Siapkan Operasi...
Iran Siapkan Operasi True Promise III Menarget Israel, Berikut 3 Skenarionya
Kunjungi Pangkalan Militer,...
Kunjungi Pangkalan Militer, JD Vance Tuding Bujuk Warga Greenland Bergabung dengan AS
Korban Tewas Gempa Myanmar...
Korban Tewas Gempa Myanmar Bertambah Jadi 1.700 Orang, Situasi Kemanusiaan Memburuk
Gempa M 7,1 Guncang...
Gempa M 7,1 Guncang Kepulauan Tonga, Picu Peringatan Tsunami
Rekomendasi
Jalur Cibiru-Cileungi...
Jalur Cibiru-Cileungi Bandung Macet Parah saat Idulfitri
Pohon Beringin di Alun-alun...
Pohon Beringin di Alun-alun Pemalang Roboh saat Salat Id Akibatkan 2 Jemaah Meninggal
Kim Soo Hyun Tepis Isu...
Kim Soo Hyun Tepis Isu Pacaran dengan Kim Sae Ron hingga Menangis
Berita Terkini
Donald Trump Marah Besar...
Donald Trump Marah Besar kepada Putin, Ada Apa Gerangan?
38 menit yang lalu
3 Anggota NATO Sangat...
3 Anggota NATO Sangat Takut jika Ukraina dan Rusia Sepakati Gencatan Senjata
1 jam yang lalu
10 Kerajaan Terbesar...
10 Kerajaan Terbesar dan Terluas dalam Sejarah, Kekhalifahan Diwakili Abbasiyah dan Ummayah
2 jam yang lalu
10 Nama Negara Terpanjang...
10 Nama Negara Terpanjang di Dunia, Salah Satunya Mantan Penjajah
3 jam yang lalu
Akankah Komposisi Kabinet...
Akankah Komposisi Kabinet Pemerintahan Baru Suriah Memuaskan Semua Faksi?
5 jam yang lalu
Erdogan Dukung Penuh...
Erdogan Dukung Penuh Integritas Teritorial Suriah
5 jam yang lalu
Infografis
3 Kapal Perusak Tipe...
3 Kapal Perusak Tipe 055 China Berlatih di Berbagai Wilayah Laut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved