Istri Cantik Bos Kartel Narkoba El Chapo Ditangkap di Virginia

Selasa, 23 Februari 2021 - 08:03 WIB
loading...
Istri Cantik Bos Kartel...
Emma Coronel Aispuro, istri Joaquin Guzman alias El Chapo sang bos geng narkoba terbesar dan paling kejam di Meksiko. Foto/REUTERS
A A A
WASHINGTON - Emma Coronel Aispuro, istri cantik Joaquin Guzman, bos kartel narkoba Meksiko yang dikenal sebagai "El Chapo" ditangkap di Virginia, Amerika Serikat (AS), Senin waktu Amerika.

Aispuro, 31, yang merupakan mantan ratu kecantikan Amerika, ditangkap pihak berwenang Amerika atas dugaan keterlibatannya dalam perdagangan narkoba internasional.



Departemen Kehakiman AS, seperti dikutip Reuters, Selasa (23/2/2021), mengonfirmasi penangkapan istri bos geng Kartel Sinaloa tersebut.

Aispuro ditangkap di Bandara Internasional Dulles di Virginia utara, dan diperkirakan akan hadir di pengadilan federal di Washington hari ini.

Departemen Kehakiman AS mengatakan dia didakwa atas tuduhan bersekongkol untuk mendistribusikan heroin, kokain, mariyuana dan metamfetamin untuk impor secara tidak sah ke Amerika Serikat.



Pengacara mantan ratu kecantikan itu belum bisa diidentifikasi untuk saat ini. Sang suami, Guzman, dihukum pada Februari 2019 karena memperdagangkan berton-ton narkoba dan terlibat dalam berbagai konspirasi pembunuhan sebagai pemimpin teratas Kartel Sinaloa, salah satu organisasi perdagangan narkoba terbesar dan paling kejam di Meksiko.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
7 Fakta Donald Trump...
7 Fakta Donald Trump Memecat Tentara Transgender AS, dari 12.000 Prajurit LGBT hingga Bumerang Kepalsuan
7 Negara yang Berebut...
7 Negara yang Berebut Kekuasaan di Arktik, Rusia Jadi Jagoannya
Profil Linda McMahon,...
Profil Linda McMahon, Menteri Pendidikan AS Era Trump yang Pecat 50 Persen Pegawainya
Profil Mahmoud Khalil,...
Profil Mahmoud Khalil, Aktivis Muslim AS yang Ditangkap karena Menentang Kebijakan Donald Trump
Rekomendasi
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Shahabi Sakri Jadi Saingan...
Shahabi Sakri Jadi Saingan Ajil Ditto? Rebutin Davina Karamoy di Series Culture Shock!
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
28 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved