Larry Flynt Meninggal, Sosok Bos Industri Porno yang Klaim Baik Hati

Kamis, 11 Februari 2021 - 19:30 WIB
loading...
Larry Flynt Meninggal,...
Larry Flynt, bos pendiri industri porno ternama Amerika Serikat, telah meninggal. Foto/REUTERS
A A A
LOS ANGELES - Larry Flynt, bos industri porno ternama di Amerika Serikat (AS), meninggal di Los Angeles kemarin pada usia 78 tahun. Flynt, yang paling dikenal sebagai pendiri majalah dewasa Hustler, semasa hidupnya mengeklaim sebagai "penjual cabul dengan hati".

Flynt juga dikenal sebagai aktivis kebebasan berbicara.



Anggota keluarga mengonfirmasi kematian tersebut kepada Washington Post dan NBC, tetapi tidak menyebutkan penyebabnya secara spesifik. Outlet selebriti TMZ, yang menyampaikan berita tersebut, mengatakan Flynt telah meninggal karena gagal jantung.

Perwakilan Flynt tidak segera menanggapi permintaan konfirmasi yang diajukan AFP, Kamis (11/2/2021).

Flynt bangkit dari kemiskinan yang parah menjadi sosok yang menjalankan kerajaan hiburan dewasa yang luas. Dia menerbitkan edisi pertama majalah Hustler, yang dibuat sebagai mitra eksplisit dan sederhana untuk majalah dewasa seperti Playboy, pada tahun 1974.

Kerajaan bisnisnya tumbuh dengan memasukkan lusinan majalah, situs porno internet, kelab telanjang, dan kasino di luar Los Angeles.

Pada tahun 1978 Flynt lumpuh dari pinggang ke bawah setelah dia ditembak oleh seorang supremasi kulit putih yang marah oleh foto seks antarras yang ditayangkan di Hustler. Penembakan itu membuatnya kecanduan obat penghilang rasa sakit selama bertahun-tahun.



Kekayaan Flynt diperkirakan bernilai antara USD100 juta hingga USD500 juta.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rusia dan AS Sepakati...
Rusia dan AS Sepakati Daftar Fasilitas Energi untuk Gencatan Senjata dengan Ukraina
Ribuan Orang Protes...
Ribuan Orang Protes Proyek Hotel Menantu Trump di Serbia
AS dan Rusia 12 Jam...
AS dan Rusia 12 Jam Rundingkan Gencatan Senjata Ukraina, Apa Hasilnya?
Ini Respons Bos Pentagon...
Ini Respons Bos Pentagon setelah Rencana Perang AS Melawan Houthi Bocor
Ceroboh, AS Tak Sengaja...
Ceroboh, AS Tak Sengaja Bocorkan Rencana Perang Melawan Houthi kepada Wartawan
AS Kerahkan 2 Kapal...
AS Kerahkan 2 Kapal Induk Nuklir, Iran: Tak Akan Berani Menyerang!
4 Alasan Uni Eropa Takut...
4 Alasan Uni Eropa Takut Trump Hentikan Pasokan Senjata, dari Ketergangungan dengan AS hingga Tak Mampu Mandiri
Eks Ajudan Zelensky:...
Eks Ajudan Zelensky: Ukraina Berencana Ledakkan Pembangkit Nuklir Jika Kalah
Hamas Serahkan 4 Jenazah...
Hamas Serahkan 4 Jenazah Sandera ke Israel
Rekomendasi
Alasan Pilu Putri Diana...
Alasan Pilu Putri Diana Selalu Menundukkan Kepalanya, Bukan sedang Marah
Ole Romeny Man of the...
Ole Romeny Man of the Match Indonesia vs Bahrain: Saya Dedikasikan untuk Nenek
Atta Halilintar Tiru...
Atta Halilintar Tiru Selebrasi Ole Romeny, Ternyata Ini Makna Gaya Tangan di Bawah Dagu
Berita Terkini
Rusia dan AS Sepakati...
Rusia dan AS Sepakati Daftar Fasilitas Energi untuk Gencatan Senjata dengan Ukraina
13 menit yang lalu
Tawanan Israel di Gaza...
Tawanan Israel di Gaza Peringatkan Bom Zionis Membahayakan Nyawa Mereka
1 jam yang lalu
Sutradara Film Pemenang...
Sutradara Film Pemenang Oscar Dibebaskan setelah Ditahan dan Dipukuli Tentara Israel
2 jam yang lalu
Mengapa NATO Akan Bangkut...
Mengapa NATO Akan Bangkut jika Tidak Beradaptasi dengan Cepat?
4 jam yang lalu
10 Hewan yang Jadi Sekutu...
10 Hewan yang Jadi Sekutu Terbaik dalam Perang, dari Bom Kelelawar hingga Lumba Mata-mata
5 jam yang lalu
3 Negara Asia Musuh...
3 Negara Asia Musuh Rusia, Salah Satunya Tetangga Indonesia
7 jam yang lalu
Infografis
Yahya Sinwar, Sosok...
Yahya Sinwar, Sosok Keras Kepala yang Dicap Orang Mati Berjalan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved