Adakah Hubungan antara Kaledonia Baru dan Prancis?

Senin, 20 Mei 2024 - 21:40 WIB
loading...
A A A

4. Citra Prancis Makin Buruk

Perjanjian Noumea mengakhiri konflik kekerasan dan membuka jalan menuju otonomi bertahap. “Sekarang kita bisa kembali ke titik awal,” kata seorang sumber Prancis yang mengetahui pandangan pemerintah, yang menolak disebutkan namanya.

“Jika ada lebih banyak kematian, citra Perancis akan sangat memburuk,” katanya.

5. Merdeka Adalah Solusi

Mantan pemimpin Pasifik, gereja-gereja di kawasan itu, dan ketua Forum Kepulauan Pasifik Mark Brown telah mengeluarkan pernyataan minggu ini yang mengkritik Prancis karena mendorong referendum kemerdekaan pada tahun 2021 meskipun ada boikot suku Kanak, yang gagal diloloskan.

Sumber asal Perancis tersebut mengatakan Macron telah melakukan serangkaian kesalahan sejak referendum, dengan menunjuk kelompok garis keras seperti Sonia Backes di pemerintahan, atau Nicolas Metzdorf sebagai sponsor RUU tersebut di parlemen.

“Bagi masyarakat Kanak yang pro-kemerdekaan, sepertinya dia memberi mereka jari tengah.”

(ahm)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0990 seconds (0.1#10.140)