Yordania Tembak Jatuh Drone dan Rudal Iran yang Serang Zionis, Raja Abdullah Bela Israel?

Senin, 15 April 2024 - 09:52 WIB
loading...
Yordania Tembak Jatuh...
Raja Yordania Abdullah II dan istrinya Ratu Rania Al Abdullah. Foto/REUTERS/Henry Nicholls
A A A
AMMAN - Pertahanan Israel dan Amerika Serikat (AS) menghadapi serangan udara Iran membuat sebagian drone dan rudal Teheran tidak mendarat di Israel.

Namun ada aktor yang tak terduga dan mengejutkan banyak orang, yang berperan dalam pertahanan Israel, yakni Yordania, kerajaan Arab di sebelahnya.

Yordania berperang empat kali dengan Israel antara tahun 1948 dan 1973 sebelum menandatangani perjanjian damai pada tahun 1994.

Penduduk Yordania sebagian besar terdiri dari warga Palestina, dan keturunan mereka, yang dilarang kembali ke rumah mereka oleh Israel setelah perang tahun 1948 saat berdirinya negara Israel.

Keterlibatan Yordania dalam membantu pertahanan Zionis disambut baik oleh orang-orang Israel yang lebih tua, yang ingat saat Yordania menyerang Israel.

Namun warga Palestina dan umat Islam mengecam peran Yordania, menuduh kerajaan tersebut memihak Israel pada saat serangan militer Zionis di Gaza telah menewaskan lebih dari 33.000 warga Palestina.

Amir Tibon, jurnalis surat kabar Israel Haaretz, memuji peran yang dimainkan para sekutu Israel, termasuk Yordania. Dia menyebutnya sebagai, “Pelajaran penting bagi kami orang Israel.”

“Ilmu pengetahuan, teknologi, dan aliansi dengan dunia: Inilah hal-hal yang menyatukan Israel,” tulis dia.



Pada Minggu, pemerintah Yordania mengeluarkan pernyataan yang menggambarkan tindakan militernya sebagai tindakan membela diri, bukan untuk membela kepentingan Israel.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
Jenderal AS Ini Sudah...
Jenderal AS Ini Sudah Tak Sabar Ingin Mengebom Iran, tapi...
Dulu Menentang, Sekarang...
Dulu Menentang, Sekarang Arab Saudi Dukung Kesepakatan Nuklir Iran-AS, Mengapa?
Negara-negara Arab Kecam...
Negara-negara Arab Kecam Ekstremis Israel atas Video Provokatif Penghancuran Masjid al-Aqsa
Israel Siapkan Skenario...
Israel Siapkan Skenario Serangan Terbatas ke Fasilitas Nuklir Iran
Perundingan Nuklir Iran...
Perundingan Nuklir Iran dengan AS di Roma Berjalan Konstruktif
Rusia dan China Bahas...
Rusia dan China Bahas Jaminan untuk Kesepakatan Nuklir Iran dengan AS
Kaya Akan Emas, Pulau...
Kaya Akan Emas, Pulau di Papua Nugini Ini Bisa Diambil Alih oleh Trump
Geger! Pria Ini Cekik...
Geger! Pria Ini Cekik 5 Orang Anggota Keluarga hingga Tewas akibat Tekanan Ekonomi
Rekomendasi
Hari Kartini, Pramono...
Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pembuatan dan Perpanjang SIM untuk Wartawan Perempuan dan ASN
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
Penyitaan Lahan Sawit,...
Penyitaan Lahan Sawit, Pengacara Kalteng Kirim Surat ke Presiden Prabowo
Berita Terkini
5 Fakta Israel Halangi...
5 Fakta Israel Halangi Jemaah Kristen Palestina Rayakan Paskah
14 menit yang lalu
Ini Arti Bendera Zionis...
Ini Arti Bendera Zionis Israel
1 jam yang lalu
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
1 jam yang lalu
Jerman Tak Siap Hadapi...
Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia, Ini Sebabnya
2 jam yang lalu
White Paper Baru China...
White Paper Baru China Hindari Kata Tibet, Diganti dengan Xizang
3 jam yang lalu
Mahasiswa Indonesia...
Mahasiswa Indonesia Ditahan AS, Jadi Korban Kebijakan Imigrasi Trump
4 jam yang lalu
Infografis
Houthi Tembak Jatuh...
Houthi Tembak Jatuh Drone AS dengan Rudal Buatan Lokal
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved