Pesawat Boeing E-7 Wedgetail, Calon Mata-mata Udara Andalan NATO

Kamis, 23 Februari 2023 - 14:13 WIB
loading...
Pesawat Boeing E-7 Wedgetail,...
Boeing E-7 Wedgetail, pesawat mata-mata yang akan dioperasikan Inggris tahun ini. Negara NATO lainnya juga akan mengoperasikan pesawat serupa. Foto/Boeing.co.uk
A A A
JAKARTA - Pesawat Boeing E-7 Wedgetail merupakan armada yang akan beroperasi untuk Angkatan Udara Kerajaan Inggris atau Royal Air Force (RAF) tahun ini.

Menurut pihak Boeing, pesawat ini masuk dalam platform AEW&C (Airborne Early Warning and Control) paling ampuh, andal, dan canggih di dunia. Dengan klaim keandalan tersebut, Boeing E-7 Wedgetail menjadi calon mata-mata udara NATO untuk misi di berbagai wilayah di dunia.

Kementerian Pertahanan Inggris pada 2019 mengumumkan bahwa pesawat ini dipilih untuk memperkuat RAF.

Setahun setelahnya, perusahaan Leonardo dan Thales di Inggris didapuk untuk mengembangkan sistem bantuan pertahanan pesawat dan menambahkan teknologi canggih lainnya.

Bisa dimanfaatkan oleh NATO, Boeing E-7 memiliki kemampuan untuk melacak target udara dan maritim secara bersamaan.

Armada ini dilengkapi dengan sistem senjata canggih dalam pertempuran dan mampu mengawasi multi-domain yang kuat, dengan kemampuan manajemen pertempuran jaringan.

Boeing E-7 terbukti mampu berkomunikasi secara efektif dan bisa dimanfaatkan untuk mengambil keputusan dengan cepat guna mencapai tujuan misi.

Wedgetail sebelumnya sudah pernah digunakan oleh Angkatan Udara Australia dalam operasi melawan ISIS di Suriah dan Irak. Australia adalah negara pertama yang mengembangkan pesawat ini, untuk keperluan Angkatan Udara-nya.

Negara-negara lain, seperti Turki, Korea Selatan, dan Inggris, juga menggunakan dan mengembangkan pesawat ini sesuai dengan kebutuhannya.

Melansir Defense News, Angkatan Udara Amerika Serikat (AS) berencana akan menggantikan Boeing E-3 Sentry dengan Boeing E-7 Wedgetail. Keputusan tersebut dilakukan setelah pemerintah melakukan riset pasar.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Apakah Zelensky bisa...
Apakah Zelensky bisa Lengser dari Kursi Presiden Ukraina? Simak Ulasan Lengkapnya
AS Diminta Kembalikan...
AS Diminta Kembalikan Patung Liberty ke Prancis, Ini Respons Menohok Gedung Putih
Bagaimana Mahmoud Khalil...
Bagaimana Mahmoud Khalil Jadi Ikon Perjuangan Aktivis Pro-Palestina Melawan Trump?
Pertama Kalinya, Australia...
Pertama Kalinya, Australia Singkirkan Gambar Raja Charles dari Uang Kertas 5 Dolar
Siapa Massad Boulos?...
Siapa Massad Boulos? Arsitek Kebijakan Donald Trump di Timur Tengah
Pendiri Tentara Bayaran...
Pendiri Tentara Bayaran Blackwater: Militer Rusia Menjadi Lebih Pintar Melawan Senjata AS
Sekutu NATO Mulai Melawan...
Sekutu NATO Mulai Melawan AS, Desak Eropa Ganti Jet Tempur Siluman F-35 dengan Rafale
3 Skenario AS Menginvasi...
3 Skenario AS Menginvasi Panama, Invasi Militer Salah Satu Pilihan Terburuk
Efisiensi, Trump Cabut...
Efisiensi, Trump Cabut Perlindungan Secret Service AS untuk Anak-anak Biden
Rekomendasi
Kemenag Targetkan Pengumpulan...
Kemenag Targetkan Pengumpulan Zakat Nasional Naik 10% pada 2025
Maruarar Sirait hingga...
Maruarar Sirait hingga Saifullah Yusuf Datangi KPK, Bahas Apa?
554 WNI Korban Online...
554 WNI Korban Online Scam Dipulangkan, Menko Polkam: Pelaku TPPO Bakal Diproses Hukum
Berita Terkini
Apakah Zelensky bisa...
Apakah Zelensky bisa Lengser dari Kursi Presiden Ukraina? Simak Ulasan Lengkapnya
21 menit yang lalu
AS Diminta Kembalikan...
AS Diminta Kembalikan Patung Liberty ke Prancis, Ini Respons Menohok Gedung Putih
2 jam yang lalu
Bagaimana Mahmoud Khalil...
Bagaimana Mahmoud Khalil Jadi Ikon Perjuangan Aktivis Pro-Palestina Melawan Trump?
2 jam yang lalu
Pertama Kalinya, Australia...
Pertama Kalinya, Australia Singkirkan Gambar Raja Charles dari Uang Kertas 5 Dolar
2 jam yang lalu
Profil Andrii Hnatov,...
Profil Andrii Hnatov, Kepala Staf Militer Ukraina yang Baru untuk Hadapi Rusia
3 jam yang lalu
Netanyahu dan Bos Shin...
Netanyahu dan Bos Shin Bet Berseteru Hebat, Israel Terancam Perang Saudara
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Calon Pemimpin...
5 Negara Calon Pemimpin Baru NATO, Salah Satunya Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved