Rusia Ejek 'Bendera Baru' Ukraina sebagai Status Kiev Bawahan AS
Jum'at, 23 Desember 2022 - 09:30 WIB
Delapan tahun lalu, Victoria Nuland, pejabat tinggi di Departemen Luar Negeri AS, terekam sedang berdiskusi dengan Duta Besar AS untuk Kiev Geoffrey Pyatt tentang komposisi pemerintahan Ukraina di masa depan.
Percakapan telepon pribadi itu bocor secara online, dan pria yang dikatakan Nuland ingin menjadi perdana menteri akhirnya mendapatkan pekerjaan itu.
Para pejabat di Moskow mengatakan AS mengubah Ukraina menjadi kekuatan proksi untuk digunakan melawan Rusia.
(sya)
Lihat Juga :
tulis komentar anda