Korut Kirim Delegasi ke China untuk Cari Pasokan Pangan Darurat

Sabtu, 13 November 2021 - 16:57 WIB
Tetapi, panen yang baru saja selesai tampaknya telah mengurangi beberapa ketakutan tentang kelaparan massal dalam jangka pendek, kata sumber itu. “Mengingat Korut mengirim delegasi mereka untuk meminta pasokan ke konsulat Korut. Kemungkinan kedua pemerintah telah mencapai kesepakatan dan ini adalah diskusi tingkat kerja,” tambah sumber itu.



Pada awal tahun 2021, ketika jelas bahwa perbatasan akan tetap ditutup setidaknya selama beberapa bulan, pemimpin Korut Kim Jong-un meminta negara itu untuk mengatasi masalah pangan dan sumber dayanya sesuai dengan ideologi “juche” pendirinya, yang mengajarkan kemandirian pada tingkat individu, lokal dan negara.

“Betapa putus asanya Korut. Pemerintah mengatakan kepada orang-orang untuk menanggung penutupan perbatasan dengan mendorong kemandirian, dan sekarang di sinilah mereka, meminta pasokan darurat dari luar,” tandas sumber tersebut.
(esn)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More