Dubes AS: AUKUS Bukan Ancaman Stabilitas Indo-Pasifik

Rabu, 29 September 2021 - 23:32 WIB
"Kami tidak meminta negara mana pun, termasuk Indonesia, untuk membuat pilihan antara AS dan negara lain mana pun," tegas Kim tentang AUKUS, seraya menambahkan ketiga sekutu itu sangat menghormati sentralitas blok Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN).



Kim juga memuji upaya perubahan iklim Indonesia, khususnya pengurangan emisi gas rumah kaca dan deforestasi.

Ditanya tentang wilayah paling timur Papua yang bergolak, Kim mengatakan Washington tidak mendukung separatisme di mana pun, tetapi memiliki kekhawatiran atas kebebasan mendasar di wilayah yang dimiliterisasi dan mendesak pembicaraan antara pemerintah dan komunitas lokal.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(ian)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More