Trump: Negara Musuh 'Murah Menyalin' Senjata AS di Tangan Taliban

Kamis, 19 Agustus 2021 - 11:41 WIB
Dia membenarkan pelariannya sebagai upaya menghindari pertumpahan darah. Ghani membantah menggondol uang.

Dia mengatakan hanya membawa sorban, beberapa buku dan sepatunya, dan bersumpah kembali menegakkan "keadilan." Dia diberi perlindungan di Uni Emirat Arab (UEA) dengan "alasan kemanusiaan."

Gedung Putih mengumumkan pada Rabu (18/8) bahwa Ghani tidak lagi menjadi tokoh politik di Afghanistan.

Tidak jelas apakah pernyataan Gedung Putih itu berarti Ghani tidak akan lagi berperan dalam negosiasi membahas pemerintahan baru di Afghanistan.
(sya)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More