13 Presiden Perempuan yang Pernah Berkuasa di Asia, Salah Satunya Revolusioner Filipina

Kamis, 06 Juni 2024 - 14:37 WIB

12. Bidya Devi Bhandari



Bidya Devi Bhandari lahir pada 19 Juni 1961. Dia merupakan presiden kedua Nepal yang menjabat sejak tahun 2015 hingga tahun 2023.

Sebelumnya, dia sempat menjabat sebagai Menteri Pertahanan serta Menteri Lingkungan Hidup dan Populasi. Dia juga merupakan perempuan pertama yang memegang jabatan kepresidenan di negara tersebut.

13. Dang Thi Ngoc Thinh



Dang Thi Ngoc Thinh, yang lahir pada 25 Desember 1959, merupakan pelaksana tugas (plt) presiden Vietnam pada tahun 2018. Sebelumnya, dia sempat menduduki posisi wakil presiden ke-16 Vietnam dari tahun 2016 hingga 2021.

Dia adalah perempuan pertama dalam sejarah Vietnam yang menjabat sebagai presiden dan kepala negara perempuan pertama di negara komunis sejak Soong Ching-ling dari China.
(mas)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More