NATO waspadai pergolakan di Afrika Utara

Rabu, 31 Juli 2013 - 02:48 WIB
NATO waspadai pergolakan...
NATO waspadai pergolakan di Afrika Utara
A A A
Sindonews.com – Ketidakstabilan politik di Afrika Utara menimbulkan kekhawatiran bagi NATO. Demikian dinyatakan oleh Komandan militer NATO, Jenderal Philip Breedlove, Selasa (30/7/2013), seperti dikutip dari Reuters.

Menurutnya, banyak negara anggota NATO yang berada di Eropa dan berbatasan dengan mediterania terkena dampak dengan apa yang terjadi di Afrika Utara. Saat ini, tiga negara di Afrika Utara, Mesir, Libya, dan Suriah tengah dilanda pergolakan.

"Arus pengungsi, perdagangan, obat, dan segala macam hal di Eropa dipengaruhi oleh apa yang terjadi di Afrika Utara. Sehingga, setiap ketidakstabilan di Afrika Utara jelas menjadi perhatian dari NATO,” kata Breedlove kepada sekelompok wartawan di kantor pusat operasional NATO di Mons, Belgia.

"Saat ini, NATO tidak berencana untuk melakukan tindakan apa pun di Mesir. Sama seperti Suriah, kami menutup mata soal apa yang terjadi. Kami melihat bagaimana hal itu mempengaruhi mitra NATO kami dan jika kita perlu, kami akan melakukan apa yang perlu kita lakukan untuk merawat mitra NATO kami," katanya.

Berbicara tentang situasi di Suriah, Breedlove mengatakan, NATO prihatin tentang konflik di sana. “Fakta bahwa konflik di Suriah dapat mempengaruhi sekutu kami, tetapi kami tetap menunjukkan tidak ada perubahan dalam sikap NATO. Kami tidak memiliki rencana untuk terlibat secara militer di sana,” kata Breedlove.
(esn)
Berita Terkait
Mesir Kirim Pasukan...
Mesir Kirim Pasukan untuk Dukung Rezim Assad di Suriah
Mesir Kutuk Invasi Israel...
Mesir Kutuk Invasi Israel ke Suriah untuk Membangun Zona Penyangga
Presiden Mesir Sisi...
Presiden Mesir Sisi Takut Digulingkan Rakyatnya Seperti Assad di Suriah
Profil Gamal Abdul Naser,...
Profil Gamal Abdul Naser, Tokoh Sentral dalam Perang Enam Hari Melawan Israel
Siapa yang Mengusulkan...
Siapa yang Mengusulkan Adanya Israel Raya? Rupanya Sosok Pencipta Zionis
5 Negara Muslim dengan...
5 Negara Muslim dengan Kekuatan Mengerikan di Dunia
Berita Terkini
AS Bombardir Markas...
AS Bombardir Markas Houthi Tewaskan 53 Orang, Apakah Israel Terlibat?
23 menit yang lalu
Profil Mark Rutte, Sekjen...
Profil Mark Rutte, Sekjen NATO yang Goda Trump agar Tingkatkan Produksi Senjata
1 jam yang lalu
China Diduga Gunakan...
China Diduga Gunakan Sindikat Kriminal untuk Melemahkan Palau
1 jam yang lalu
Rusia Tuntut NATO Tolak...
Rusia Tuntut NATO Tolak Ukraina Jadi Anggota Baru sebagai Syarat Perjanjian Damai
2 jam yang lalu
Balas Dendam, Houthi...
Balas Dendam, Houthi Coba Serang Kapal Induk Nuklir AS dengan Rudal dan Drone
3 jam yang lalu
Mengejutkan, Eks Panglima...
Mengejutkan, Eks Panglima Militer Israel Puji Hamas: Mereka Bikin Tentara Zionis Terhipnotis
4 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved