Malaysia Tangkap Agen Mossad, Bebaskan Aktivis Palestina yang Diculik di Kuala Lumpur

Selasa, 18 Oktober 2022 - 07:14 WIB
loading...
Malaysia Tangkap Agen...
Pihak berwenang Malaysia menangkap beberapa agen Mossad yang menculik aktivis Palestina di Kuala Lumpur. Foto/REUTERS
A A A
KUALA LUMPUR - Pihak berwenang Malaysia telah menangkap beberapa agen Mossad yang telah menculik seorang aktivis Palestina di Kuala Lumpur.

Setidaknya empat warga lokal direkrut menjadi agen Mossad—badan intelijen Israel yang beroperasi di luar negeri. Empat agen tersebut termasuk seorang wanita.

Al Jazeera Arabic, mengutip sumber-sumber Malaysia, melaporkan seorang aktivis Palestina asal Gaza yang telah diculik dan diinterogasi oleh agen Mossad di Kuala Lumpur berhasil dibebaskan.



Laporan itu menambahkan empat warga Malaysia direkrut dan dilatih Mossad di Eropa.

Aktivis Palestina yang diculik dituduh oleh Israel memiliki hubungan dengan sayap militer Hamas, Brigade Izzuddin Al-Qassam. Korban diinterogasi oleh petugas Mossad di Tel Aviv melalui video.

Mengutip Al Jazeera Arabic, Selasa (18/10/2022), penculikan itu terjadi September lalu dan pihak berwenang Malaysia telah melakukan operasi besar-besaran untuk menemukan para penculik, yang kini dilaporkan dalam tahanan polisi Malaysia.

Identitas aktivis Palestina yang berhasil dibebaskan belum diungkap polisi Malaysia.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Ronen Bar, Pemimpin...
Profil Ronen Bar, Pemimpin Shin Bet yang Dipecat karena Berani Melawan PM Netanyahu
Siapa Salah al-Bardawil?...
Siapa Salah al-Bardawil? Pemimpin Biro Politik Hamas yang Jago Sastra Palestina dan Jadi Simbol Kejujuran
Tepat di Bulan Ramadan,...
Tepat di Bulan Ramadan, Jumlah Korban Tewas di Gaza Capai 50.021 Orang
Serangan Udara Israel...
Serangan Udara Israel Bunuh Pemimpin Hamas Salah al-Bardawil dan Puluhan Orang Lainnya di Gaza
Israel akan Caplok Sebagian...
Israel akan Caplok Sebagian Wilayah Gaza hingga Tawanan Dibebaskan
Israel Gelar Serangan...
Israel Gelar Serangan Baru ke Lebanon, Dunia Kutuk Zionis
Hamas Marah Besar dengan...
Hamas Marah Besar dengan Pernyataan Pejabat AS yang Menyebut Palestina Pilih Berperang
Hizbullah Hujani Israel...
Hizbullah Hujani Israel Roket, Zionis Meradang dan Siap Perang
Houthi Terus Melawan,...
Houthi Terus Melawan, AS Akan Kerahkan Kapal Induk Nuklir Kedua
Rekomendasi
Penyaluran Bansos Pos...
Penyaluran Bansos Pos Indonesia di Mataram Capai 99%
Anies Baswedan: RUU...
Anies Baswedan: RUU TNI Jangan Sampai Alihkan Prajurit dari Tugas Utamanya
Beri Sanksi ke Rusia,...
Beri Sanksi ke Rusia, Uni Eropa Menusuk Sendiri Jantung Ekonominya
Berita Terkini
PM Negara NATO Mencela...
PM Negara NATO Mencela Uni Eropa yang Ingin Perang saat AS Coba Damaikan Rusia-Ukraina
19 menit yang lalu
Siapa Asthildur Loa...
Siapa Asthildur Loa Thorsdottir? Menteri Islandia Urusan Anak yang Mundur karena Pernah Memiliki Hubungan Rahasia dengan Bocah di Bawah Umur
1 jam yang lalu
Profil Ronen Bar, Pemimpin...
Profil Ronen Bar, Pemimpin Shin Bet yang Dipecat karena Berani Melawan PM Netanyahu
1 jam yang lalu
2 Siswi Kembar Muslim...
2 Siswi Kembar Muslim Dipukuli Teman Sekalas di AS, Hijabnya Dilucuti dan Diejek
2 jam yang lalu
3 Alasan Wali kota Istanbul...
3 Alasan Wali kota Istanbul Ekrem Imamoglu Ditangkap sebelum Pemilu Melawan Erdogan
3 jam yang lalu
Siapa Salah al-Bardawil?...
Siapa Salah al-Bardawil? Pemimpin Biro Politik Hamas yang Jago Sastra Palestina dan Jadi Simbol Kejujuran
5 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved