Putra Mahkota Mohammed bin Salman, dari Konsultan Menjadi PM Arab Saudi

Kamis, 29 September 2022 - 09:39 WIB
loading...
A A A
Sebelum menjadi putra mahkota, Pangeran Mohammed bin Salman pada 2 Maret 2013 menjadi Kepala Pengadilan Putra Mahkota menggantikan posisi Pangeran Saud bin Nayef yang saat itu diangkat sebagai Gubernur Provinsi Timur.

Ketika menjadi Putra Mahkota, Pangeran Mohammed bin Salman merangkap jabatan sebagai Menteri Pertahanan dan Wakil Perdana Menteri.

Pada Selasa (27/9/2022), sejarah kembali ditorehkan Pangeran Mohammed bin Salman setelah dia diangkat sebagai Perdana Menteri Arab Saudi melalui dekrit yang dikeluarkan Raja Salman.

Dia saat ini hanya menunggu waktu untuk menjadi raja menggantikan ayahnya kelak.
(min)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1538 seconds (0.1#10.140)