China dan Rusia Isyaratkan Bersatu Melawan Barat
loading...
A
A
A
Xi dan Putin dilaporkan sepakat untuk menciptakan "infrastruktur keuangan independen". Ini akan mengurangi kerentanan mereka terhadap bank-bank Barat dan badan-badan keuangan dan perdagangan internasional.
Keamanan berada di puncak pikiran para otoriter.
Xi mengatakan mereka sepakat kedua negara harus lebih efektif menjaga kepentingan keamanan kedua belah pihak.
“Kami dengan tegas mendukung satu sama lain dalam isu-isu yang menyangkut kepentingan inti masing-masing dan menjaga martabat masing-masing negara,” katanya, yang dilansir news.com.au, Sabtu (18/12/2021).
Baru-baru ini, para menteri luar negeri China dan Rusia bertemu dan mengeluarkan pernyataan bersama yang mengatakan bahwa tatanan internasional “tidak mewakili kehendak masyarakat internasional”.
Beberapa hari kemudian, Moskow mulai mengerahkan pasukan di perbatasannya dengan Ukraina. Beijing juga mengerahkan banyak pesawat tempurnya ke dekat Taiwan.
Keamanan berada di puncak pikiran para otoriter.
Xi mengatakan mereka sepakat kedua negara harus lebih efektif menjaga kepentingan keamanan kedua belah pihak.
“Kami dengan tegas mendukung satu sama lain dalam isu-isu yang menyangkut kepentingan inti masing-masing dan menjaga martabat masing-masing negara,” katanya, yang dilansir news.com.au, Sabtu (18/12/2021).
Baru-baru ini, para menteri luar negeri China dan Rusia bertemu dan mengeluarkan pernyataan bersama yang mengatakan bahwa tatanan internasional “tidak mewakili kehendak masyarakat internasional”.
Beberapa hari kemudian, Moskow mulai mengerahkan pasukan di perbatasannya dengan Ukraina. Beijing juga mengerahkan banyak pesawat tempurnya ke dekat Taiwan.
(min)