Tentara China Menari-nari di Pegunungan Bersalju, Netizen India Puas Mengejek

Senin, 29 November 2021 - 20:52 WIB
loading...
Tentara China Menari-nari...
Video tentara China menari di pegunungan bersalju wilayah Himalaya. Foto/twitter
A A A
NEW DELHI - Setelah tiga belas putaran perundingan tingkat komandan militer sejak Juni 2020, India dan China belum menemukan solusi menyelesaikan pertikaian perbatasan di wilayah Ladakh.

Ketegangan meningkat pada April 2020, ketika kedua negara saling menuduh melanggar Garis Kontrol Aktual (Line of Actual Control/LAC).



Juru bicara Kementerian Luar Negeri (Kemlu) China Hu Chunying berbagi video 16 detik di Twitter pada Minggu yang menunjukkan tentara China menari di ketinggian 5.200 meter, dengan judul video klip, "Keren dan imut!"



Departemen Dukungan Logistik Komisi Militer Pusat China mengatakan pada pekan pertama November bahwa pihaknya telah memasok berbagai peralatan portabel untuk pasukan yang ditempatkan di daerah 3.000 meter di atas permukaan laut itu.

“Peralatan tersebut untuk meningkatkan kemampuan tempur mereka di lingkungan yang tidak bersahabat di Himalaya,” papar pernyataan militer China.

Beberapa media di India menyatakan tentara China membutuhkan lebih dari 10 hari untuk beradaptasi dengan atmosfer yang keras di mana kadar oksigen hanya 60% dari yang tersedia di dataran rendah.

Suhu di wilayah itu juga turun hingga minus 30 derajat Celcius sekitar bulan Januari.

Video itu, tampaknya, tidak disukai oleh warga India yang menggambarkan pasukan China sebagai "tentara boneka bayi".
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dampak Perang Dagang:...
Dampak Perang Dagang: Canton Fair Sepi, Industri Ekspor China Terguncang
3 Kasus Penembakan Paling...
3 Kasus Penembakan Paling Berdarah di Kashmir, Terbaru Bikin India-Pakistan di Ambang Perang
Di Ambang Perang dengan...
Di Ambang Perang dengan Pakistan, Kapal Perang India Tembakkan Rudal BrahMos
Seteru Memanas, Menteri...
Seteru Memanas, Menteri Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
Terancam Perang dengan...
Terancam Perang dengan India, Pakistan Siap Investigasi Netral Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
Mengenal Genevieve Jeanningros,...
Mengenal Genevieve Jeanningros, Biarawati yang Terobos Protokol Vatikan Demi Melihat Jenazah Paus
Ngeri! Siswa SMA Ngamuk...
Ngeri! Siswa SMA Ngamuk di Kelas Tusuk 5 Orang termasuk Kepala Sekolah
Rekomendasi
Tragedi Polisi Tidur...
Tragedi Polisi Tidur Raksasa di Klaten! Viral, Makan Korban, Akhirnya Rata dengan Tanah!
Intip Gaji Petugas PPSU...
Intip Gaji Petugas PPSU Jakarta 2025 yang Mencengangkan
Dibuntuti Paparazzi,...
Dibuntuti Paparazzi, Justin Bieber Khawatir Alami Nasib Tragis seperti Putri Diana
Berita Terkini
Spanyol dan Portugal...
Spanyol dan Portugal Lumpuh, Kereta Api Macet, Transaksi Hanya dengan Uang Tunai
30 menit yang lalu
Putin Umumkan Gencatan...
Putin Umumkan Gencatan Senjata 3 Hari untuk Perayaan Kemenangan Perang Dunia II
1 jam yang lalu
Pendaki Asal China Mendaki...
Pendaki Asal China Mendaki Gunung Fuji hanya untuk Mencari Ponselnya yang Hilang
2 jam yang lalu
Akibat Ulah Trump, Rakyat...
Akibat Ulah Trump, Rakyat AS Kini Bergantung pada Paylater untuk Belanja Sembako
3 jam yang lalu
Kim Jong-un Janji Bangun...
Kim Jong-un Janji Bangun Monumen bagi Tentaranya yang Gugur di Perang Rusia
4 jam yang lalu
Daftar 9 Salon Pengganti...
Daftar 9 Salon Pengganti Paus Fransiskus, Salah Satunya Kardinal yang Berulang Kali Mengungjungi Gaza
5 jam yang lalu
Infografis
Memanas, Pakistan Ancam...
Memanas, Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved