Gerah Delegasi UE Sambangi Taiwan, China Kirim Peringatan
loading...
A
A
A
Bulan lalu, Parlemen Eropa mengeluarkan resolusi yang menyerukan badan tersebut untuk mengintensifkan hubungan politik UE-Taiwan. Resolusi yang tidak mengikat itu juga menyerukan perubahan nama kantor perwakilan di Taiwan menjadi Kantor Uni Eropa di Taiwan, dan untuk membuat perjanjian investasi bilateral dengan pulau itu.
Kunjungan itu dilakukan di tengah meningkatnya dukungan di antara negara-negara Barat untuk pulau yang diperintah secara demokratis, yang diklaim China sebagai bagian dari wilayahnya untuk dianeksasi secara paksa jika perlu, dan meningkatnya persepsi negatif terhadap Beijing.
China telah semakin banyak mengirim jet tempur ke Taiwan dalam kampanye pelecehan militer yang berkepanjangan setidaknya sejak tahun lalu, ketika Taiwan mulai merilis data secara terbuka.
Lihat Juga: 7 Negara yang Melegalkan Poliandri, Ada yang Menikahi Anak Sulung Laki-Laki dalam Keluarga
(ian)