Elon Musk Cemooh Biden Anggap Sepi Misi Bersejarah Astronot Sipil: Dia Masih Tidur

Selasa, 21 September 2021 - 05:01 WIB
loading...
Elon Musk Cemooh Biden...
Presiden AS Joe Biden (kiri) dan CEO SpaceX Elon Musk. Foto/REUTERS/rt.com
A A A
FLORIDA - Setelah keberhasilan misi orbital pribadi Inspiration4, CEO SpaceX Elon Musk memberikan jawaban yang tajam ketika ditanya mengapa Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengabaikan prestasi tersebut, padahal para pesaingnya telah merayakan pencapaian itu.

Meskipun hanya berlangsung tiga hari, penerbangan luar angkasa itu dipuji sebagai yang pertama di dunia dan progresif dalam banyak hal.

Karena itulah publik mungkin berpikir pencapaian itu setidaknya pantas mendapat anggukan atau pujian dari Gedung Putih.



Tetapi salah satu pengikut Musk mencatat bahwa, "Presiden Amerika Serikat bahkan menolak mengakui empat astronot Amerika terbaru yang membantu mengumpulkan ratusan juta dolar untuk St Jude... Apa teori Anda tentang mengapa itu terjadi?"



"Dia masih tidur," jawab Musk singkat, tampaknya setengah bercanda mengacu pada julukan Donald Trump pada Biden adalah 'Sleepy Joe'.



Selain seluruh krunya non-profesional yakni petugas medis misi, Hayley Arceneaux, 29, telah menjadi astronot Amerika Serikat termuda hingga saat ini dan yang selamat dari kanker dengan kaki palsu yang pertama pergi ke luar angkasa.

Profesor geologi dan komunikator sains, Sian Proctor, 51, membuat sejarah sebagai pilot pesawat ruang angkasa wanita kulit hitam pertama.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
Trump Ingatkan Netanyahu:...
Trump Ingatkan Netanyahu: Baik-baiklah kepada Warga Gaza yang Menderita
Senator Jerman Juluki...
Senator Jerman Juluki Tesla Mobil Nazi, Elon Musk Makin Dibenci di Eropa
6 Cara Iran Menang Perang...
6 Cara Iran Menang Perang Lawan AS dan Israel, Mungkinkah Tercapai dalam 5 Tahap?
Ledakan Dahsyat Hancurkan...
Ledakan Dahsyat Hancurkan Pelabuhan Bandar Abbas, Bagaimana Nasib 385 WNI di Iran?
Ledakan Dahsyat di Iran,...
Ledakan Dahsyat di Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Rekomendasi
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Ketum FSP-RTMM Dorong...
Ketum FSP-RTMM Dorong Gaungkan Lagi Gerakan Cinta Produk Indonesia
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
Berita Terkini
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
beberapa waktu yang lalu
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
4 jam yang lalu
Menhan Pakistan: Jihad...
Menhan Pakistan: Jihad Diciptakan oleh Barat
5 jam yang lalu
Ini Penampakan Makam...
Ini Penampakan Makam Paus Fransiskus yang Sederhana
6 jam yang lalu
Rusia Tangkap Agen Intelijen...
Rusia Tangkap Agen Intelijen Ukraina yang Meledakkan Bom Mobil Jenderal Kepercayaan Putin
7 jam yang lalu
Siapa Hussein al-Sheikh?...
Siapa Hussein al-Sheikh? Calon Kuat Pemimpin Palestina yang Dituding sebagai Tangan Kanan Zionis
9 jam yang lalu
Infografis
Elon Musk Mengkritik...
Elon Musk Mengkritik Jet Tempur Siluman F-35 yang Masih Berpilot
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved