Houthi Serang Bandara Abha di Arab Saudi, Satu Pesawat Terbakar

Kamis, 11 Februari 2021 - 00:01 WIB
loading...
Houthi Serang Bandara...
Petugas keamanan berjalan di depan Bandara Internasional Abha di Arab Saudi. Foto/REUTERS
A A A
RIYADH - Koalisi Arab mengatakan serangan teroris oleh milisi Houthi yang menargetkan Bandara Internasional Abha di Arab Saudi menyebabkan satu pesawat sipil terbakar.

Serangan itu dilaporkan seorang koresponden Al Arabiya pada Rabu (10/2). Koalisi Arab menambahkan bahwa kebakaran sudah terkendali.

"Mencoba menargetkan bandara Abha dan mengancam pelancong sipil adalah kejahatan perang," ungkap pernyataan Koalisi Arab.



"Kami mengambil semua tindakan yang diperlukan untuk melindungi warga sipil dari ancaman Houthi," papar pernyataan itu.

Lihat infografis: Iran Luncurkan 340 Kapal Cepat Baru yang Dilengkapi Rudal

“Koalisi Arab mengatakan sebelumnya bahwa mereka telah mencegat dan menghancurkan dua drone bersenjata yang diluncurkan Houthi menuju Arab Saudi,” ungkap laporan televisi pemerintah Saudi.

Lihat video: Hari Ketiga Banjir, Bantuan Belum Merata di Indramayu

“Dukungan Iran untuk para milisi di seluruh kawasan menjadi ancaman bagi keamanan dan stabilitas negara-negara Arab,” papar Menteri Luar Negeri Arab Saudi Pangeran Faisal bin Farhan saat pertemuan darurat Liga Arab di Kairo.



Milisi Houthi yang didukung Iran telah meningkatkan serangannya ke Arab Saudi dalam dua hari terakhir.

Houthi meluncurkan drone bermuatan bahan peledak ke arah Kerajaan Saudi.

Pertahanan udara Saudi dapat melumpuhkan sejumlah serangan Houthi tersebut.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kebakaran Besar Bikin...
Kebakaran Besar Bikin Bandara Heathrow Inggris Tutup, Jadwal Penerbangan Global Kacau
Houthi Terus Melawan,...
Houthi Terus Melawan, AS Akan Kerahkan Kapal Induk Nuklir Kedua
Remehkan Houthi, Netanyahu...
Remehkan Houthi, Netanyahu Terbirit-birit Sembunyi saat Rudal Ditembakkan dari Yaman
Meski Digempur AS Besar-besaran,...
Meski Digempur AS Besar-besaran, Houthi Masih Tembakkan Rudal Balistik ke Israel
Apa Kemampuan yang Dihadapi...
Apa Kemampuan yang Dihadapi AS Saat Memasuki 'Sarang Tawon' Houthi?
Arab Saudi, Qatar, India...
Arab Saudi, Qatar, India dan Pakistan Negara Pengimpor Senjata Terbesar di Dunia
Saudi Bantah Pasok Minyak...
Saudi Bantah Pasok Minyak untuk Jet Tempur AS yang Membombardir Houthi
6 Agenda Trump Membombardir...
6 Agenda Trump Membombardir Houthi, Salah Satunya Membantu Dominasi Israel di Timur Tengah
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tak Miliki Pesawat Tempur, Salah Satunya Tergabung dalam NATO
Rekomendasi
4 Fakta Kiai Murmo,...
4 Fakta Kiai Murmo, Sosok yang Jadi Inspirasi Pangeran Diponegoro
Sekeluarga yang Meninggal...
Sekeluarga yang Meninggal Kecelakaan Maut Bus Jemaah Umrah Dimakamkan di Arab Saudi
Didukung MNC Peduli,...
Didukung MNC Peduli, PMI Jakarta Pusat Gelar Donor Darah Targetkan 2.000 Kantong
Berita Terkini
20 Negara Paling Bahagia...
20 Negara Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025, Apakah Indonesia Masuk Peringkat?
1 jam yang lalu
AS Kirim Kapal Induk...
AS Kirim Kapal Induk Kedua ke Timur Tengah, Perang Besar Akan Meletus?
2 jam yang lalu
Siapa Ismet Akcin? Imam...
Siapa Ismet Akcin? Imam yang Dijuluki Syeikh Protein karena Mempopulerkan Push-up sambil Berzikir
4 jam yang lalu
3 Alasan Volodymyr Zelensky...
3 Alasan Volodymyr Zelensky Disebut Pengkhianat Bangsa Yahudi oleh Rusia, Apa Saja?
7 jam yang lalu
AS Klaim Rusia Tak Ingin...
AS Klaim Rusia Tak Ingin Invasi Eropa, Berikut 3 Alasannya
8 jam yang lalu
Hamas Marah Besar dengan...
Hamas Marah Besar dengan Pernyataan Pejabat AS yang Menyebut Palestina Pilih Berperang
9 jam yang lalu
Infografis
Mistral Saba Kecerdasan...
Mistral Saba Kecerdasan Buatan Berbahasa Arab Beredar di Timteng
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved