Anggaran Pendidikan dan Kesehatan Disunat, Gedung Kongres Guatemala Dibakar

Minggu, 22 November 2020 - 13:36 WIB
loading...
A A A
Giammattei tidak menanggapi secara terbuka usulan itu dan Castillo tidak membagikan reaksi presiden terhadap usulannya. Castillo sendiri mengatakan dia tidak akan mengundurkan diri sendirian.

Rencana pengeluaran dinegosiasikan secara rahasia dan disetujui oleh kongres sebelum Rabu pagi. Pembahasan itu juga berlalu ketika negara tersebut terganggu oleh dampak badai Eta dan Iota, yang membawa hujan lebat ke sebagian besar Amerika Tengah.

Pimpinan Gereja Katolik Roma di Guatemala juga meminta Giammattei untuk memveto anggaran pada hari Jumat.(Baca juga: 37 Demonstran Uganda Tewas setelah Calon Presiden Wine Ditangkap )

“Itu adalah pukulan yang licik bagi rakyat karena Guatemala berada di antara bencana alam, ada tanda-tanda korupsi pemerintah, klientelisme dalam bantuan kemanusiaan,” kata Jordan Rodas, jaksa hak asasi manusia negara itu.

Dia mengatakan anggaran tersebut tampaknya menguntungkan kementerian yang secara historis menjadi tempat korupsi.
(ber)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1184 seconds (0.1#10.140)