Pria Ini Mutilasi Istrinya Lebih dari 200 Potong lalu Googling soal Aksi Mautnya

Minggu, 07 April 2024 - 11:48 WIB
loading...
A A A
Jasad korban dipotong sedemikian rupa sehingga tidak mungkin menemukan penyebab kematiannya, kata pengadilan.

Ibu korban mengatakan kepada pengadilan bahwa putrinya baru menikah selama 16 bulan dan tersangka yang dia sebut “monster jahat” tidak mengizinkan korban bertemu keluarganya. Menurutnya, pasangan itu berada di ambang perpisahan ketika tersangka membunuh korban.

Setelah membunuh istrinya, dia Googling atau mencari pertanyaan di Google seperti "Apa manfaat yang saya dapatkan jika istri saya meninggal" dan "Dapatkah seseorang menghantui saya setelah mereka meninggal?".

Korban pernah meninggalkan rumahnya bersama kelinci peliharaannya dan meminta bantuan polisi setelah tersangka membunuh hamster-hamsternya dengan memasukkannya ke dalam blender makanan dan oven microwave.

Tersangka juga memasukkan anak anjing barunya ke dalam mesin cuci, namun Bramley menemukan hewan mati itu berputar di dalam mesin.

Pada 24 Maret, Polisi Lincolnshire tiba di rumah pasangan tersebut untuk memeriksa kesejahteraan Bramley setelah menerima laporan keadaan darurat.

Ketika tersangka membukakan pintu, dia mengaku menjadi korban kekerasan dalam rumah tangga yang dilakukan istrinya dan menunjukkan bekas gigitan di lengannya kepada polisi.

Luka tersebut terjadi ketika Bramley mencoba melepaskan diri dari suaminya saat dia dibunuh beberapa hari sebelumnya, menurut pengadilan Inggris.

Polisi juga menemukan seprai berlumuran darah di bak mandi, beberapa pakaian olah raga berwarna gelap di lantai, dan bau amonia dan pemutih yang menyengat di seluruh rumah.

Tersangka kemudian mengatakan kepada polisi bahwa istrinya telah pergi bersama kelompok pendukung wanita beberapa hari sebelumnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kebakaran Besar Bikin...
Kebakaran Besar Bikin Bandara Heathrow Inggris Tutup, Jadwal Penerbangan Global Kacau
Mereka yang Menolak...
Mereka yang Menolak Lupa Jadi Korban Tes Bom Nuklir AS dan Inggris...
5 Negara Eropa Musuh...
5 Negara Eropa Musuh Bebuyutan Rusia, Nomor 3 dan Terakhir Pemilik Hulu Ledak Nuklir
Seorang Istri dan Selingkuhannya...
Seorang Istri dan Selingkuhannya Bunuh Suami, Korban Dikubur di Dalam Drum dengan Semen
Cucu Pendiri Israel...
Cucu Pendiri Israel Winston Churchill Desak Inggris Akui Negara Palestina
Pertama Kalinya, Australia...
Pertama Kalinya, Australia Singkirkan Gambar Raja Charles dari Uang Kertas 5 Dolar
AS Bombardir Markas...
AS Bombardir Markas Houthi Tewaskan 53 Orang, Apakah Israel Terlibat?
Mendukung MUI, SMURP...
Mendukung MUI, SMURP Serukan Ramadan Tetap Boikot Produk Terafiliasi Israel
Puluhan Mahasiswa Gelar...
Puluhan Mahasiswa Gelar Aksi Demo di Patung Kuda sambil Bakar Ban
Rekomendasi
Jadi Andalan Pemudik...
Jadi Andalan Pemudik saat Pulang Kampung, Timeline Google Maps Dihapus
3 Oknum TNI AL Penembak...
3 Oknum TNI AL Penembak Bos Rental Mobil Dipecat dari Dinas Militer
Rupiah Jatuh ke Titik...
Rupiah Jatuh ke Titik Terlemah, Tersandera Sentimen Global dan Domestik
Berita Terkini
AS dan Rusia 12 Jam...
AS dan Rusia 12 Jam Rundingkan Gencatan Senjata Ukraina, Apa Hasilnya?
4 menit yang lalu
5 Penyebab Utama Kemunduran...
5 Penyebab Utama Kemunduran Industri Kapal Militer AS
22 menit yang lalu
Pasien Ini Lompat dari...
Pasien Ini Lompat dari Atap RS hingga Tewas usai Dokter Keliru Cabut Gigi yang Membuatnya Sakit Luar Biasa
1 jam yang lalu
Ini Respons Bos Pentagon...
Ini Respons Bos Pentagon setelah Rencana Perang AS Melawan Houthi Bocor
2 jam yang lalu
5 Kontroversi Thaksin...
5 Kontroversi Thaksin Shinawatra, Eks PM Thailand yang Jadi Dewan Penasihat Danantara
3 jam yang lalu
Nowruz dan Identitas...
Nowruz dan Identitas Uighur: Tradisi yang Bertahan di Tengah Penindasan
3 jam yang lalu
Infografis
Waswas Perang Dunia...
Waswas Perang Dunia III, Ini Cara Bertahan dari Serangan Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved