Irak Ingin Usir Tentara AS, Ini Respons Pentagon

Selasa, 09 Januari 2024 - 07:41 WIB
loading...
A A A
Austin mengatakan AS mempunyai hak untuk bertindak membela diri terhadap mereka yang menyerang pasukan Amerika dan menyebut Kataeb Hezbollah dan Harakat al-Nujaba yang didukung Iran berada di balik sebagian besar serangan tersebut.

Serangan minggu lalu terjadi setelah serangan Israel menewaskan seorang pejabat senior Korps Garda Revolusi Islam (IRGC) di Suriah, dan operasi Israel lainnya menewaskan pejabat Hamas Saleh al-Arouri di Beirut, Lebanon.
(mas)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1068 seconds (0.1#10.140)