Sebut Posisi Putin Melemah, Trump: Waktunya Bagi AS Damaikan Rusia-Ukraina

Jum'at, 30 Juni 2023 - 08:03 WIB
loading...
A A A
“Saya akan memberi mereka waktu 48 jam untuk keluar. Dan jika mereka tidak keluar, saya akan mengenakan tarif 100 persen untuk semua yang mereka jual ke Amerika Serikat, dan mereka akan pergi dalam dua hari. Mereka akan pergi dalam satu jam,” ujar Trump.

Trump memilih diam tentang apakah Amerika Serikat akan mendukung Taiwan secara militer jika China menginvasi pulau yang memiliki pemerintahan sendiri yang diklaim Beijing sebagai miliknya.

“Saya tidak berbicara tentang itu. Dan alasan saya tidak melakukannya adalah karena itu akan merugikan posisi negosiasi saya,” katanya.

“Yang bisa saya katakan adalah selama empat tahun, tidak ada ancaman. Dan itu tidak akan terjadi jika saya menjadi presiden,” pungkasnya.

(ian)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2178 seconds (0.1#10.140)