10 Kuburan Massal Ini Jadi Saksi Tragedi Kemanusiaan

Minggu, 19 Juli 2020 - 11:58 WIB
loading...
A A A
3. Kuburan Massal Korban Kebijakan Stalin

10 Kuburan Massal Ini Jadi Saksi Tragedi Kemanusiaan


Joseph Stalin dikenal memimpin Uni Soviet secara brutal dari tahun 1922 hingga 1953. Selama kepemimpinannya, kelompok polisi rahasia dilaporkan bertanggung jawab atas pembunuhan sekitar 700.000 orang.

Mayoritas korban dimakamkan di kuburan massal yang didistribusikan ke seluruh negara. Meskipun tidak semua ditemukan, lokasi kuburan massal antara lain ditemukan di Bykivia (Ukraina), Kurapaty (Belarus), Butovo (Moskowa), dan Sandarmokh (Rusia).

Total jasad yang dikubur di kuburan massal ini mencapai 179.000-479.000 korban. (Baca juga: Mengapa Marxisme-Komunisme-Leninisme Bertentangan dengan Pancasila?)

4. Kuburan Massal Pembantaian Chechnya

10 Kuburan Massal Ini Jadi Saksi Tragedi Kemanusiaan


Perang Chechnya yang berdarah dimulai pada 1994. Sejak itu sejumlah kuburan massal telah banyak ditemukan di wilayah tersebut. Pada 2008, total 58 situs pemakaman massal telah ditemukan.

Jumlah korban yang terkubur di kuburan ini mencapai ribuan. Kuburan massal terbesar terletak di Grozny, ibukota Chechnya, berisi 800 mayat, yang semuanya diperkirakan adalah korban Perang Chechnya I yang berlangsung dari Desember 1994 hingga Agustus 1996. (Lihat grafis: Kapal Perang AS Meledak, Harganya Rp10,9 T dan 57 Orang Terluka)

5. Kuburan Massal Perang di Irak
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1731 seconds (0.1#10.140)