Apa Itu Sistem Pertahanan C-RAM? Senjata AS yang Diminta Ukraina untuk Lawan Drone Iran
Jum'at, 11 November 2022 - 15:19 WIB
Sistem C-RAM ini memiliki kemampuan yang mengesankan, di mana ia mampu untuk menembakkan 4.500 peluru setiap menitnya. Sistem ini terpasang di dasar putar dan dikendalikan oleh radar.
Meskipun dikembangkan untuk menembak jatuh roket, peluru artileri dan juga mortar di wilayah udara, sistem C-RAM juga mampu dengan mudah menargetkan pesawat yang dikemudikan dari jarak jauh namun masuk dalam jangkauannya.
Sistem pertahanan C-RAM diberikan nama R2–D2 karena kemiripannya dengan robot di serial Star Wars. Semburan api pada sistem pertahanan ini terlihat seperti serbuk api dengan suaranya yang mirip gergaji mesin.
Biasanya C-RAM terpasang di atas trailer dan dapat ditembakkan dari jarak yang jauh sehingga mampu menawarkan lapisan perlindungan yang ekstra untuk krunya.
Ni Made Susilawati
Meskipun dikembangkan untuk menembak jatuh roket, peluru artileri dan juga mortar di wilayah udara, sistem C-RAM juga mampu dengan mudah menargetkan pesawat yang dikemudikan dari jarak jauh namun masuk dalam jangkauannya.
Sistem pertahanan C-RAM diberikan nama R2–D2 karena kemiripannya dengan robot di serial Star Wars. Semburan api pada sistem pertahanan ini terlihat seperti serbuk api dengan suaranya yang mirip gergaji mesin.
Biasanya C-RAM terpasang di atas trailer dan dapat ditembakkan dari jarak yang jauh sehingga mampu menawarkan lapisan perlindungan yang ekstra untuk krunya.
Ni Made Susilawati
(min)
tulis komentar anda