Simak Perbedaan Inggris, Inggris Raya, The British Isles dan Britania Raya
Sabtu, 10 September 2022 - 16:59 WIB
Nama Britain sendiri berasal dari kata Romawi ‘Britannia’. Dalam hal ini, ada dua argumen yang berkaitan dengan penyematan kata ‘Great’ di bagian nama depannya. Pendapat pertama menyebut bahwa kata tersebut digunakan untuk membedakannya dengan Inggris yang terlihat serupa.
Sedangkan pendapat kedua menyebut hal tersebut karena Raja James 1 yang ingin memperjelas statusnya sebagai penguasa. Sehingga disebut Raja Great Britain.
- The British Isles
Berikutnya ada The British Isles atau Kepulauan Inggris. Dikutip dari Historic UK, nama tersebut disematkan kepada sekelompok pulau yang berada di sudut barat laut daratan Eropa.
Diantaranya adalah Britania Raya, Irlandia, The Isle of Man, The Isles of Scilly, serta lebih dari 6.000 pulau kecil lainnya.
- Inggris
Terakhir, adalah Inggris. Sama halnya seperti Wales atau Skotlandia, Inggris menjadi negara konstituen dari United Kingdom atau Inggris Raya. Dibandingkan dengan wilayah lain, Inggris menjadi bagian yang terbesar secara daratan maupun jumlah populasinya.
Selain itu, salah satu kota di Inggris, yaitu London juga menjadi ibu kota Inggris Raya (UK).
Singkatnya, Inggris Raya atau United Kingdom adalah negara berdaulat yang wilayahnya terdiri dari Inggris, Wales, Skotlandia, dan Irlandia Utara. Kemudian, Britania Raya merupakan daratan besar di Kepulauan Inggris yang wilayahnya mencakup Inggris, Wales, hingga Skotlandia.
Sedangkan pendapat kedua menyebut hal tersebut karena Raja James 1 yang ingin memperjelas statusnya sebagai penguasa. Sehingga disebut Raja Great Britain.
- The British Isles
Berikutnya ada The British Isles atau Kepulauan Inggris. Dikutip dari Historic UK, nama tersebut disematkan kepada sekelompok pulau yang berada di sudut barat laut daratan Eropa.
Diantaranya adalah Britania Raya, Irlandia, The Isle of Man, The Isles of Scilly, serta lebih dari 6.000 pulau kecil lainnya.
- Inggris
Terakhir, adalah Inggris. Sama halnya seperti Wales atau Skotlandia, Inggris menjadi negara konstituen dari United Kingdom atau Inggris Raya. Dibandingkan dengan wilayah lain, Inggris menjadi bagian yang terbesar secara daratan maupun jumlah populasinya.
Selain itu, salah satu kota di Inggris, yaitu London juga menjadi ibu kota Inggris Raya (UK).
Singkatnya, Inggris Raya atau United Kingdom adalah negara berdaulat yang wilayahnya terdiri dari Inggris, Wales, Skotlandia, dan Irlandia Utara. Kemudian, Britania Raya merupakan daratan besar di Kepulauan Inggris yang wilayahnya mencakup Inggris, Wales, hingga Skotlandia.
Lihat Juga :
tulis komentar anda