5 Warga AS yang Dilarang Masuk Rusia, Ada Biden hingga Morgan Freeman

Selasa, 24 Mei 2022 - 13:24 WIB
Joe Biden diketahui menjadi salah satu orang yang membuat negara-negara lain turut memberikan sanksi kepada Rusia, terlepas dari statusnya yang cukup berpengaruh di dunia.

Maka tak heran apabila namanya akan berada di bagian paling atas daftar cekal Rusia.

2. Mark Zuckerberg

CEO Meta Mark Zuckerberg juga masuk dalam daftar cekal Rusia. Dalam hal ini, Rusia tak hanya menyasar para politisi yang berada di AS.



Namun, beberapa eksekutif teknologi juga tercatat masuk dalam daftar larangan warga AS di Rusia, termasuk Presiden Microsoft Brad Smith, hingga Pendiri Facebook Mark Zuckerberg.

Mark Zuckerberg dan beberapa orang lain di bidang teknologi dinilai turut mempromosikan “Russiaphobic” sehingga menjadikannya masuk dalam daftar hitam.

3. Antony Blinken

Salah satu pejabat AS yang turut masuk daftar cekal adalah Antony Blinken. Sejak Januari 2021, dia menjabat sebagai Menteri Luar Negeri Amerika Serikat.

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More