Rusia Suarakan Dukungan untuk Raja Yordania di Tengah Upaya Kudeta
Senin, 05 April 2021 - 23:01 WIB
Meski demikian, Huneiti menegaskan bahwa mantan putra mahkota diminta menghentikan kegiatan yang menargetkan keamanan dan stabilitas Yordania.
Namun, pangeran muncul dalam video yang mengatakan dia sedang dalam tahanan rumah dan dituduh menjadi bagian dari pertemuan yang mengkritik raja. Tuduhan itu dia bantah dengan keras.
Pangeran Hamzah, 41, adalah saudara tiri Raja Abdullah II dan putra tertua mendiang Raja Hussein bin Talal.
Dia dinyatakan sebagai putra mahkota pada 7 Februari 1999, tetapi digantikan pada 28 November 2004 oleh putra tertua Raja Abdullah II, Hussein bin Abdullah.
Namun, pangeran muncul dalam video yang mengatakan dia sedang dalam tahanan rumah dan dituduh menjadi bagian dari pertemuan yang mengkritik raja. Tuduhan itu dia bantah dengan keras.
Pangeran Hamzah, 41, adalah saudara tiri Raja Abdullah II dan putra tertua mendiang Raja Hussein bin Talal.
Dia dinyatakan sebagai putra mahkota pada 7 Februari 1999, tetapi digantikan pada 28 November 2004 oleh putra tertua Raja Abdullah II, Hussein bin Abdullah.
(sya)
tulis komentar anda