Menhan Israel: IDF Bersiap untuk Aksi Hentikan Iran Peroleh Bom Nuklir

Kamis, 25 Februari 2021 - 15:29 WIB


Laporan itu juga mengatakan bahwa partikel uranium ditemukan setidaknya di empat situs yang tidak diumumkan, dan Teheran tidak melaporkan di mana bahan nuklir tersebut saat ini berada.

Laporan itu datang pada hari yang sama ketika Iran mengumumkan tidak akan lagi mematuhi Protokol Tambahan untuk Rencana Aksi Komprehensif Bersama (JCPOA) 2015, yang melembagakan inspeksi IAEA. Pemerintah Iran sebelumnya telah mencapai kesepakatan dengan IAEA untuk mengizinkan tiga bulan inspeksi lagi, tetapi mengingkari.

"Israel melihat langkah ini sebagai ancaman yang tidak bisa dibiarkan tanpa tanggapan," kata Ashkenazi. "Kami tidak akan pernah mengizinkan Iran memiliki kemampuan untuk memiliki senjata nuklir."
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(min)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More