Surat Pribadi Tokoh Dunia: dari Hitler Cuti hingga Da Vinci Lamar Kerja

Senin, 14 Desember 2020 - 05:25 WIB
Dia menyebut mereka pembunuh dan bahkan menyuruh Strahan untuk melihat tangannya sendiri untuk melihat noda darah kerabatnya. Surat pendek itu diakhiri dengan pernyataan Franklin bahwa persahabatan mereka telah berakhir dan mereka berdua adalah musuh sejak saat itu dan seterusnya.

10. Janggut Ikonik Lincoln Berkat Surat Bedell





Di awal kampanye pemilihan presiden, penampilan Presiden AS ke-16 Abraham Lincoln dikenal parlente, necis, dan rapih tanpa jenggot. Lincoln mulai memelihara janggut ikoniknya setelah menerima surat dari seorang gadis muda bernama Grace Bedell, yang berusia 11 tahun saat itu.

Dalam surat Bedell tertanggal 15 Oktober 1860, dia menyarankan agar Lincoln menumbuhkan janggut karena wajahnya kurus dan dia akan terlihat lebih baik dengan itu. Bedell mengklaim bahwa wanita menyukai jenggot dan bahkan akan membujuk suami mereka untuk memilihnya dalam pemilihan.

Bedell menyarankan Lincoln agar menyuruh anak perempuannya untuk membelas suratnya. Secara pribadi Lincoln membalas surat itu empat hari kemudian. Dia mengaku telah menerima surat Bedell dan mengatakan kepadanya bahwa dia tidak memiliki anak perempuan — hanya tiga putra.

Dia juga menambahkan bahwa menumbuhkan janggut mungkin dilihat sebagai kepura-puraan yang tidak masuk akal. Hebatnya, berkat janggut ikoniknya tersebut Lincoln memenangkan Pilpres AS.

Sumber: www.listverse.com
(ysw)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More