Murka, Erdogan Sebut Charlie Hebdo Bajingan

Rabu, 28 Oktober 2020 - 22:35 WIB
"Agenda anti-Muslim Presiden Prancis Macron membuahkan hasil! Charlie Hebdo baru saja menerbitkan serangkaian kartun yang disebut-sebut penuh dengan gambar-gambar tercela yang konon adalah presiden kami," cuit Altun.

"Kami mengutuk upaya paling menjijikkan dari publikasi ini untuk menyebarkan rasisme dan kebencian budayanya," imbuhnya.

Kantor berita Reuters melaporkan juru bicara pemerintah Prancis Gabriel Attal menggambarkan kritik terbaru terhadap Charlie Hebdo sebagai "kebencian."

Kartun Nabi Muhammad SAW kembali menjadi fokus setelah pembunuhan terhadap seorang guru, Samuel Paty, yang menunjukkan kartun tersebut kepada murid-muridnya sebagai bagian dari pelajaran tentang kebebasan berbicara. Seorang pria berusia 18 tahun asal Chechnya yang melakukan pembunuhan pada 16 Oktober kemudian ditembak mati oleh polisi.(Baca juga: Kartun Nabi Muhammad Jadi Bahan Diskusi, Guru di Prancis Dipenggal )
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(ber)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More