7 Negara Teraman dari Radiasi Nuklir Jika Perang Dunia III Terjadi
Sabtu, 31 Agustus 2024 - 14:45 WIB
4. Australia
Tetangga Selandia Baru ini dikenal sebagai negara yang luas namun tandus. Meski begitu, populasi wdi negara ini cukup sedikit jika dibandingkan dnegan luas wilayahnya, warga Australia juga hanya tinggal di tempat-tempat tertentu saja karena sebagian besar wilayahnya adalah padang gurun.
Hubungan militer Australia dengan AS juga akan melindunginya dalam konflik nuklir. Tidak seorang pun akan menyerbu Australia jika tahu bahwa AS memiliki persenjataan nuklir yang besar.
5. Greenland
Greenland adalah pulau terbesar di antara Kanada dan Islandia di Samudra Arktik. Wilayah ini hanya dihuni sekitar 57.000 penduduk saja.
Diketahui jika sebagian besar rudal nuklir tidak dapat mencapai Greenland karena akan terhalang lapisan es yang menutupi sebagian besar pulau tersebut.
6. Norwegia
Indeks Perdamaian Global menilai Norwegia sebagai negara paling damai ke-14 pada tahun 2021. Norwegia aman dari perang nuklir karena beberapa alasan, salah satunya adalah penduduknya yang sedikit.
Norwegia juga agak terisolasi dari negara-negara lain. Keterasingannya ini mengurangi kemungkinan konfrontasi regional yang dapat meningkat menjadi perang nuklir.
7. Swedia
tulis komentar anda