Diklaim Sudah Dieksekusi, Jenderal Iran Mata-mata CIA Masih Hidup di AS

Jum'at, 26 April 2024 - 11:38 WIB
Meskipun bukan seorang ilmuwan nuklir atau pejabat penting dalam program nuklir Iran, dia memberikan “tambang emas” informasi dan menjadi bagian dari program rahasia CIA yang disebut “Brain Drain", menurut investigasi Iran International.

Informasi yang dia kumpulkan sangat rahasia sehingga dikirim langsung ke pimpinan CIA.

“Hanya sejumlah pejabat tinggi di CIA, Gedung Putih, Pentagon, dan beberapa badan intelijen Amerika lainnya yang terlibat dalam kasus ini yang mengetahui pencapaian intelijen yang signifikan tersebut,” kata seorang pejabat intelijen AS kepada Iran International.
(mas)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More