Apa Itu Handala? Simbol Anak Laki-laki Bertelanjang Kaki dan Berambut Runcing yang Melambangkan Perlawanan Palestina

Rabu, 07 Februari 2024 - 17:40 WIB
Foto/WikiMedia

Melansir NPR, gambar Handala populer dalam seni jalanan dan grafiti, terutama pada pembatas buatan Israel yang memisahkan Israel dari Tepi Barat.

“Handala adalah perwujudan sempurna dari perampasan,” kata Sacco. “Handala menjadi simbol bagi masyarakat miskin dan semua orang Arab [umumnya] yang ditipu oleh elit mereka sendiri, dan oleh Barat, dan oleh Israel.”

Hafez, kolumnis Mesir yang mengenal Ali, mengatakan bahwa Handala tetap penting saat ini selama perang.

“Handala adalah karakter yang diabadikan oleh seniman Naji al-Ali dalam kesadaran manusia,” ujarnya.

https://international.sindonews.com/read/1314815/45/bagaimana-perang-laut-merah-berdampak-pada-perusahaan-raksasa-dunia-1707116524
(ahm)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More