Profil Rustem Umerov, Menteri Pertahanan Muslim Pertama Ukraina

Senin, 04 September 2023 - 13:14 WIB
Dia telah bertahun-tahun menjabat sebagai penasihat pemimpin yang bersejarah di daratan Tatar Crimea, Mustafa Dzemilev.

Komunitas Tatar Crimea, yang mencakup 12-15% dari dua juta penduduk Crimea, adalah sekelompok orang yang memboikot pemungutan suara yang dilakukan oleh Moskow, ketika mereka hendak merebut kendali Crimea dari Ukraina pada 2014.

Dari situlah sosok Umerov dipandang sebagai salah satu orang yang memperjuangkan tanah Ukraina dari tangan Rusia karena merupakan salah satu anggota tersohor dari komunitas Tatar Crimea.

Penunjukan Rustem Umerov sebagai Menhan Ukraina telah menjadikannya sebagai pria Muslim pertama yang menjabat sebagai Menhan sepanjang sejarah negara itu.
(mas)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More