6 Pemicu Konfrontasi Militer AS dan China, Semuanya Berakar pada Perbedaan Kepentingan
Selasa, 06 Juni 2023 - 15:04 WIB
Analis mengatakan bahwa China mewaspadai pembicaraan militer yang dapat memberi AS tentang wawasan yang lebih besar tentang operasi PLA. Para pemimpin China juga lebih memilih untuk menjaga agar diskusi AS-China tetap fokus pada masalah perdagangan dan ekonomi.
(ahm)
Lihat Juga :
tulis komentar anda