Drone Meledak di Bandara Militer Rusia, 600 Km dari Perbatasan Ukraina

Sabtu, 08 Oktober 2022 - 05:00 WIB
loading...
A A A
Dikatakan bahwa UAV dengan granat diluncurkan Jumat pagi tidak jauh dari pangkalan udara tersebut.

“(Drone) tidak memasuki Rusia dari wilayah Ukraina. Tujuannya adalah untuk menghancurkan landasan pacu bandara,” tulis dia, seraya menambahkan jalur penerbangan telah rusak tetapi sudah diperbaiki.

Sejak dimulainya kampanye militer Rusia pada akhir Februari, Ukraina telah berulang kali menggunakan drone untuk tujuan militer.

Pada akhir September, dalam salah satu contoh yang paling terkenal, satu UAV bermuatan bahan peledak Ukraina menyerang pembangkit listrik tenaga nuklir Zaporozhye, meskipun tidak ada kerusakan yang terjadi pada reaktornya.

(sya)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1098 seconds (0.1#10.140)