Ketua Komisi Lancet: Covid-19 Mungkin Berasal dari Biolab Amerika Serikat

Jum'at, 01 Juli 2022 - 19:39 WIB
loading...
Ketua Komisi Lancet:...
Para pakar berada di laboratorium. Foto/REUTERS
A A A
MADRID - Covid-19 tidak keluar dari reservoir alami melainkan "keluar dari laboratorium bioteknologi (biolab) Amerika Serikat" dalam suatu kecelakaan.

Pernyataan provokatif itu diungkapkan ekonom dan penulis terkenal dunia Jeffrey Sachs saat berbicara di konferensi yang diselenggarakan think tank GATE Center di Spanyol pada pertengahan Juni.

Saat mengungkap "pernyataan provokatif" ini, Sachs menyatakan dia berada di lingkaran, saat dia memimpin komisi Covid-19 di jurnal medis bergengsi The Lancet.

Baca juga: Anjurkan Setop Kirim Senjata, Dubes Ukraina Hina Para Intelektual Jerman

“Jadi itu kesalahan, dalam pandangan saya, biotek, bukan kecelakaan limpahan alami,” papar dia mengulangi pernyataan mengejutkan itu, dilansir RT.com pada Jumat (1/7/2022).

Akademisi itu mencatat, “Sementara kita tidak tahu pasti jika ini masalahnya, ada cukup bukti yang menunjukkan hal ini, yang harus diselidiki."

Sachs menyesalkan bahwa versi ini, bagaimanapun, "Tidak sedang diselidiki, tidak di Amerika Serikat, tidak di mana pun."

Baca juga: Netanyahu Hendak Berkuasa Lagi, Komunitas Arab-Israel Bangkit Melawan

Kembali pada Mei, Sachs, bersama dengan profesor farmakologi dan terapi molekuler Universitas Columbia Neil Harrison, menulis artikel di Prosiding National Academy of Sciences, menunjukkan bahwa Covid-19 berasal dari laboratorium.

Dalam makalah tersebut, kedua akademisi tersebut menyerukan transparansi yang lebih besar di pihak lembaga federal dan universitas AS, dengan alasan banyak bukti terkait tidak diungkapkan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hakim AS Perintahkan...
Hakim AS Perintahkan China Bayar Ganti Rugi Rp391 Triliun dalam Kasus Covid-19
Eks Bos CDC Klaim Peran...
Eks Bos CDC Klaim Peran Penting AS dalam Memulai Pandemi Covid
Penelitian Ungkap Covid-19...
Penelitian Ungkap Covid-19 Berkepanjangan Picu Kerusakan Organ
Pandemi Covid-19 Usai,...
Pandemi Covid-19 Usai, Muncul Virus Nipah
8 Fakta Varian Covid...
8 Fakta Varian Covid Eris, Tidak Berbahaya dan Tetap Diwaspadai
Boris Johnson Mengundurkan...
Boris Johnson Mengundurkan Diri dari Parlemen Inggris, Ini Alasannya
Alumni Relawan RSDC...
Alumni Relawan RSDC Wisma Atlet Hadiri Reuni dan Halalbihalal di Markas Marinir
UNICEF Kritik Rencana...
UNICEF Kritik Rencana Bantuan Israel dan AS: Bisa Tingkatkan Penderitaan Anak-Anak Gaza
Putin Ingin Berunding...
Putin Ingin Berunding Langsung dengan Ukraina, Tanpa Syarat
Rekomendasi
Peran Krusial PHE Topang...
Peran Krusial PHE Topang Produksi Migas Nasional, Legislator: Harus Terus Didukung
Pangeran William Bakal...
Pangeran William Bakal Cabut Hak Istimewa Harry-Meghan Markle, Tak Lagi Dianggap Keluarga
Aplikasi Belas Kasih...
Aplikasi Belas Kasih Diluncurkan di Bogor, Mudahkan Masyarakat Berdonasi
Berita Terkini
Hilang selama 43 Tahun,...
Hilang selama 43 Tahun, Jenazah Tentara Israel Ditemukan di Jantung Suriah
Gencatan Senjata India...
Gencatan Senjata India dan Pakistan Sangat Rapuh, Trump Tawarkan Bantuan
Benazir Bhutto Sunni...
Benazir Bhutto Sunni atau Syiah? Ini Jawabannya
Rayakan Kemenangan,...
Rayakan Kemenangan, Rakyat Pakistan Turun ke Jalan
Pakar Ini Ungkap Banyak...
Pakar Ini Ungkap Banyak Kejutan Pakistan yang Mengecoh Militer India
Rusia Tidak Takut dengan...
Rusia Tidak Takut dengan Ancaman Sanksi Besar-besaran dari Barat
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved